Categories: METROPOLIS

Semua Elemen Masyarakat Wajib Jaga Kedamaian di Papua

JAYAPURA-Penjabat Gubernur Papua Agus Fatoni menyerukan sinergi seluruh elemen masyarakat bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), tokoh adat, agama, pemuda, dan mahasiswa untuk menjaga kedamaian serta iklim kondusif di Bumi Cenderawasih.

“Kami semua bersyukur karena situasi Papua tetap aman dan damai. Bahkan aksi unjuk rasa yang berlangsung kemarin dan hari ini bisa berjalan tertib, damai, serta membanggakan,” katanya di Jayapura, Selasa (2/9).

Menurut Fatoni, meski begitu pihaknya terus mengajak masyarakat untuk terus mempertahankan kondisi ini. “Saya memberikan apresiasi kepada seluruh lapisan masyarakat yang telah berpartisipasi menjaga stabilitas keamanan di Papua hingga saat ini,” ujarnya.

Dia menjelaskan dengan kedamaian yang terjaga memungkinkan masyarakat tetap beraktivitas normal, mulai dari bekerja, berusaha, hingga menjalani kehidupan sosial dengan baik. “Suasana harmonis di Papua merupakan hasil kerja bersama seluruh pihak yang terus berkoordinasi dan berkomunikasi,” katanya lagi.

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Papan Atas Kian Memanas

Persipura kini berada di peringkat tiga dengan koleksi 34 poin. Mereka terpaut satu poin dari…

11 minutes ago

Satu Penonton Persipura v Sleman Meninggal di Tribun

Korban diketahui bernama Andi Kawer, seorang mahasiswa di Kota Jayapura. Ketua Panitia Pelaksana (Panpel) Persipura…

1 hour ago

PDAM Langsung Turunkan Tim Pastikan Pasokan Air Bersih

Entis menjelaskan terkait ketersediaan air bersih di RSUD Jayapura, pihaknya langsung menurunkan Tim Teknis yang…

2 hours ago

Tata Kelola RSUD Jayapura Buruk

Plt Direktur RSUD Jayapura, Andreas Pekey menjelaskan, anggaran Rp104 miliar tersebut bersumber dari dana Otonomi…

3 hours ago

Presiden Prabowo Langsung Pimpin Ratas Evaluasi PSN di Hambalang

Pertemuan di Hambalang dihadiri sejumlah menteri dan pejabat tinggi negara, di antaranya Menteri Koordinator Bidang…

4 hours ago

Angin Kencang, Nelayan Waspadai Gelombang Tinggi

Prakirawan BMKG V Jayapura, Silas Leonardus Weyai, menjelaskan bahwa berdasarkan prediksi Stasiun Meteorologi Maritim Dok…

5 hours ago