Categories: METROPOLIS

Di Depan Polda, Seorang Anggota Polisi Dianiaya

JAYAPURA – Tak terima saat akan dilakukan pengamanan, seorang pemuda yang belum diketahui identitasnya justru membentak dan menantang anggota polisi hingga terjadi penganiayaan. Tanpa menunggu lama, karena hanya bersebelahan dengan Mako Polda Papua, pemuda tersebut akhirnya langsung diamankan.

   Ps. Panit Subdit III Jatanras Ditreskrimum Polda Papua, Ipda Iqbal Rastra Dewangga menyampaikan bahwa pemuda tersebut kini diamankan dan sedang diperiksa.  Ia melakukan penganiayaan terhadap personel Polri yang sedang bertugas.

   Dari kronologisnya dijelaskan insiden ini terjadi pada Jumat (31/5) dan sempat menarik perhatian warga ketika itu. Berawal saat seorang warga melaporkan keributan dan perkelahian di halaman parkir RS Provita yang lokasinya tepat di depan Mako Polda Papua.

   Menanggapi laporan tersebut, anggota Ditsamapta Polda Papua segera merespons dan mendatangi tempat kejadian perkara (TKP) yang berada di seberang jalan.  Dalam upaya meredakan situasi dan mengamankan pelaku maupun korban, salah satu anggota bernama Andi Zubairrahman yang saat itu sedang piket di penjagaan Polda mencoba membawa pelaku dan korban ke Polda Papua untuk menyelesaikan permasalahan.

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Pigai: Pendidikan HAM Papua Harus Berlandas Nilai Budaya

Pigai menjelaskan, Kementerian HAM memiliki berbagai program di bidang pendidikan, penyuluhan dan sosialisasi HAM yang…

5 hours ago

Bunuh Mantan Ipar Karena Curiga Pakai Guna-guna

Menurutnya, dari hasil visum yang dilakukan, korban meregang nyawa akibat luka benda tajam dari perut…

6 hours ago

BPBD Papua Keluarkan Peringatan Usai Dua Insiden Kecelakaan Laut

Plt Kepala BPBD Provinsi Papua, B. Wisnu Raditya mengatakan, dua peristiwa tersebut harus menjadi peringatan…

7 hours ago

Optimis Pertahankan Gelar

Ia mengaku SMA Asisi memberikan dukungan penuh kepada murid mereka untuk mengikuti berbagai iven seperti…

8 hours ago

Bongkar 1.000 Ton Beras Ilegal Saat Sidak ke Bea Cukai Karimun

Dalam sidak tersebut, Mentan Amran menegaskan praktik ini sebagai bentuk pengkhianatan terhadap petani dan kedaulatan…

12 hours ago

KPK Ngegas!

Budi mengungkapkan, Sudewo tengah menjalani pemeriksaan secara intensif oleh tim penindakan KPK. Pemeriksaan itu dilakukan…

13 hours ago