Categories: PEGUNUNGAN

Dapat Bantuan Intake dan Bak Penampungan

   “Jadi nanti ada dua jalur, dimana ada yang disalurkan ke Provinsi Papua pegunungan da ada yang nanti masuk ke Kota Wamena, sedangkan untuk Balai Wilayah Sungai hanya membangun intake dan bak penampung air bersih, sementara jaringan pipa distribusi itu dari Dinas PU,”jelas  Jeki

   Kata Pigome dalam pendistribusian air bersih ini ada kendala yang dialami dimana persyaratan dari Kementrian PUPR itu kelengmbanggan yang mengatur pendistribusian air bersih ini harus terbentuk dulu di Kabupaten Jayawijaya seperti PDAM, sebab di wilayah Wamena itu perusahaan tersebut sudah 7 tahun fakum.

  “Kita sudah membentuk strukturnya dan sudah diberikan kepada Bupati Jayawijaya, kalau kelembagaannya tak ada, maka dari Satker juga tidak bisa memberikan instalasi pengolahan air, PDAM dulunya aktif, namun karena terjadi masalah nonteknis itu sehingga vakum,”katanya

   Ia mengaku jika untuk jaringan air bersih dari kali wasi debit airnya cukup tinggi dimana perdetiknya itu bisa mencapai 60 liter. Sementara jaringan air bersih dari Napua yang lama hanya 15 liter perdetik, oleh karena itu jaringan air bersih dari kaliwasih ini harus dikonekan ke Kota baru nanti akan dicari tahu jaringan pipa yang rusak

  Sebelumnya sumber air bersih yang masuk ke Kota Wamena terpasang dari Distrik Napua, namun  sempat terputus lantaran dalam pemasangan pipa transmisi pendistribusiannya itu dipasang di bantaran sungai  sehingga tidak memprediksi beberapa tahun kedepan dan rusak  karena bencana longsor yang menghancurkan 60 pipa ,dari situlah air bersih ini putus selama 7 tahun hingga saat ini. (jo/tri)

Page: 1 2

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos

Recent Posts

Tim DVI Polda Identifikasi Jenazah Pramugari Pesawat ATR 42-500 FlorenciaTim DVI Polda Identifikasi Jenazah Pramugari Pesawat ATR 42-500 Florencia

Tim DVI Polda Identifikasi Jenazah Pramugari Pesawat ATR 42-500 Florencia

Tim SAR Gabungan menemukan jenazah Florencia pada Senin (19/1). Jenazah itu terdata sebagai korban kedua yang…

4 hours ago

Ini Alasan Polres Merauke Belum Merilis Pelaku Pembunuhan Terhadap Kiki

Terkait dengan itu, Kapolres Merauke AKBP Leonardo Yoga didampingi Kasat Reskrim AKP Anugrah Sari Dharmawan,…

4 hours ago

Dishub Tertibkan Pengelolaan Parkir di Area Luar Mal Jayapura

Kepala Dinas Perhubungan Kota Jayapura, J. Sitorus, menjelaskan bahwa sebelum dilakukan penertiban, pihaknya telah lebih…

5 hours ago

Pemalangan Berujung Penganiayaan di Merauke

Dikatakan, anggota Pos Kudamati segera menuju TKP sambil menunggu kedatangan Kijang Kota. Namun, saat tiba…

5 hours ago

Lima dari 20 Gazebo Rusak Berat Akibat Diterjang Gelombang Air Pasang

Benhur menjelaskan, kerusakan gazebo tersebut murni karena alam. Bahkan, pohon kelapa yang menjadi pelindung abrasi…

6 hours ago

ASN Pemkot Diingatkan Kewajiban LHKPN

Menurut Muchlis Karim, selama ini Pemerintah Kota Jayapura telah melaksanakan pelaporan LHKPN dengan baik dan…

6 hours ago