Paino mengungkapkan, hujan yang cukup tinggi belakangan ini menjadi penyebab harga cabai Rawit dan Tomat saat ini cukup tinggi. Sebab, dengan curah hujan yang tinggi itu menyebabkan banjir dimana-mana menyebabkan cabai dan tomat petani banyak yang mati. Padahal, tanaman cabai rawit dan tomat tersebut membutuhkan tanah yang agak kering.
‘’Kita kan di Merauke tidak punya bukit-bukit yang bisa digunakan petani untuk tanam cabai dan tomat, sehingga ketika hujan tinggi maka akan terjadi banjir dimana-mana dan tanaman seperti cabai dan Tomat akan mati. Begitu juga kalau tanahnya basah meski tidak banjir, cabenya tidak akan tumbuh baik dan pada akhirnya mati,’’ jelasnya. (ulo/wen)
Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos
BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS https://www.myedisi.com/cenderawasihpos
Page: 1 2
Pelaksana Tugas Kepala Dinas Pangan Papua Sri Utami mengatakan pihaknya mendukung pelaksanaan MBG sebagai bagian…
“Program MBG sangat strategis bagi Papua karena mendukung 'Transformasi Papua Baru yang Maju dan Harmonis’…
‘’Pelakunya 2 orang. Satu membawa parang dan satu pelaku lainnya membawa pisau. Luka besar pada…
Ini terlihat di dua rumah sakit pemerintah yakni RSJ Abepura dan RSUD Jayapura. Bahkan untuk…
Persipura kini masih berada pada peringkat ketiga dengan koleksi 33 poin. Mereka hanya terpaut satu…
”Sehingga pada malam ini saya selaku kepala Basarnas, selaku SAR Coordinator mendeklir bahwa operasi pencarian…