Categories: BERITA UTAMA

Masyarakat Hukum Adat Ada Namun Terkesan Tak Diakui

Dengan begitu kata John Gobai, pelaksanaan Perdasi Nomor 5 tahun 2022  bisa dilakukan. Ia juga mengharap komisi-komisi ini nantinya diduduki oleh orang-orang yang berpengalaman dalam mengurus masyarakat adat dan lain sebagainya. Dari pantauan Cenderawasih Pos, Jumat (9/8) Dialog berjalan dengan alot, saling tukar pikiran, pendapat, dan lain sebagainya hingga perdebatan pun terjadi di Aula Sophie P3W Padang bulan, Abepura, Jumat, (9/8).

Lanjut Gobai bagi mereka yang lama mengurusi dewan adat, lembaga adat,  bersama dengan BPMK dan masyarakat adat perlu berkerja mengawal pelaksanaan peraturan tersebut demi kepentingan masyarakat adat. “Karena Dana Otsus yang ada di blockgrand itu ada porsi dana yang memang sudah ditetapkan untuk kepentingan masyarakat adat,” paparnya.

Dialog tersebut dihadiri  Biro Hukum Setda Papua, Sekum Dewan Adat Papua, Yadupa, Kepala Sekolah Adat,  perwakilan Balai Bahasa, Yaconias Wabrar dari Ketua Dewan Adat Mamta, Jerat Papua,  WALHI Papua, LBH Papua dan ALDP Papua. (kar/ade)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Tahun 2026, Pemkab Keerom Fokus Bayar UtangTahun 2026, Pemkab Keerom Fokus Bayar Utang

Tahun 2026, Pemkab Keerom Fokus Bayar Utang

Bupati Keerom, Piter Gusbager menegaskan bahwa Pemerintah Kabupaten Keerom akan fokus menyelesaikan utang daerah di…

3 hours ago

Perahu Ketinting Tenggelam di Perairan Asmat, Satu Orang HIlang

Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan timika, I Wayan Suyatna melalui Koordinator Pos Pencarian dan Pertolongan…

4 hours ago

Mutasi Pejabat, Mobil Dinas Tidak Boleh Pindah

Kepala BPKAD Kota Jayapura, Dessy Wanggi, menegaskan bahwa penertiban dan pengawasan aset daerah, khususnya di…

4 hours ago

Perangi Krisis Energi, Pemkab Waropen Datangkan 6 Mesin Pembangkit Baru

Langkah strategis ini diambil guna memenuhi hak dasar masyarakat akan akses energi yang stabil, sekaligus…

5 hours ago

BBPOM Awasi Peredaran Produk yang Dijual Online

Kepala BBPOM Jayapura Herianto Baan, mengatakan pengawasan daring dilakukan seiring dengan peningkatan aktivitas jual beli…

5 hours ago

Pemprov Siap Fasilitas Pencaker Audiens dengan MENPAN RI di Jakarta

‘’Kita siap memfasilitasi adik-adik. Tapi perwakilan. Nanti dipimpin langsung Bapak Sekda Papua Selatan bersama dengan…

6 hours ago