Categories: BERITA UTAMA

WALHI Cium Upaya Pecah Belah Warga dalam Sengketa PSN

“Untuk masyarakat yang sangat membutuhkan jamahan program yang memungkinkan mereka bisa keluar dari rantai kemiskinan ataukah program strategis yang hanya memenuhi keinginan para pemilik modal, orang beradab atau kelompok elit yang hanya mengejar kepentingan ekononi semata,” tegas Prof. Freddy. Ia memprediksi program ini pada akhirnya akan membuat banyak orang kehilangan lapangan pekerjaan, semangat, dan motivasi kerja.

Sehingga masa depan pembangunan yang berkelanjutan menjadi mati suri, di atas kekayaan dan pemilik tanah dan negeri yang hebat sumber dayanya. Lanjut guru besar Uncen itu jika program PSN tersebut dibangun untuk kepentingan rakyat, maka harus ada waktu untuk merencanakan bersama, membangun apa yang ingin dimiliki rakyat.

Dengan begitu ia sarankan disetiap pembangunan di tanah Papua harus melibatkan sumberdaya setempat sehingga tidak terjadi ketimpangan sosial. “Rakyat tidak bisa dipaksa dengan gaya kekerasan. Ini sebuah tanda kegagalan di ujung keberhasilan sesaat,” ujar sang profesor.

Disaat ini menurutnya, rakyat tidak lagi menemukan dirinya dalam setiap aktivitas. Kondisi ini adalah sebuah indikasi kemunduran kemajuan dan peradaban kepada masyarakat di Papua dengan pola-pola yang tidak wajar. Seperti diketahui, PSN di tanah Papua telah lama diprotes oleh masyarakat adat. Gelombang protes besar-besaran dilakukan terutama di Papua Selatan.

Page: 1 2 3 4

Juna Cepos

Recent Posts

Kab. Jayapura Jadi Prioritas Pengembangan Jagung untuk Swasembada PanganKab. Jayapura Jadi Prioritas Pengembangan Jagung untuk Swasembada Pangan

Kab. Jayapura Jadi Prioritas Pengembangan Jagung untuk Swasembada Pangan

Ia menjelaskan, melalui revisi besar kebijakan Presiden Republik Indonesia, program swasembada pangan kemudian diturunkan ke…

22 hours ago

Lagi Tempat Produksi Sopi Berhasil Dibongkar Polisi

Kasat Resnarkoba Polres Merauke melalui Kanit Opsnal Sat Resnarkoba Aiptu Ariyanto, S.Pd.I yang memimpin langsung…

23 hours ago

Mahasiswa Semester IV Ditemukan Meninggal Dunia di BTN Furia

Kapolres Jayapura AKBP Umar Nasatekay, S.I.K melalui Kasat Reskrim Polres Jayapura, AKP Alamsyah Ali, S.H.,…

23 hours ago

Warga Kampung Kaliki Panen Buah Nanas, Ada yang Beratnya Sampai 6 Kg,

Hofni Balagaize, anggota Linmas Kampung Kaliki ditemui media ini disela-sela menjual hasil panen buiah nanas…

24 hours ago

Antusias Petani Nimbokrang Tinggi, 17 Hektare Jagung Sudah Tertanam

Ia menjelaskan, dari total 42 hektare lahan yang direncanakan untuk penanaman jagung, hingga kini 17…

1 day ago

Tahun 2025, Ratusan Pasutri di Merauke Jadi Duda Janda

‘’Ditahun 2025 itu, kita ada tunggakan perkara dari tahun 2024 yang kita proses dan sidangkan…

1 day ago