Menanggapi kekuatan lawan, dirinya mengaku tidak terlalu khawatir. Meski ia tak menampik jika Gresik United memiliki kekuatan yang merata. “Saya pikir Gresik adalah tim dengan kekuatan yang merata dan bagi saya tidak terlalu pusing dengan lawan tapi bagaimana tim saya bisa melakukan tugasnya dengan rencana yang kita susun dalam latihan dan saya berharap anak-anak konsisten,” ujarnya.
“Yang penting bagaimana anak-anak fokus mengeluarkan seluruh kualitas, fisik, dan mentalitas. Saya fokus membenahi apa yang perlu kita benahi,” sambungnya. Pelatihan berusia 53 tahun itu juga memprediksi bahwa laga ini akan berlangsung sengit dan menarik. Pasalnya kedua tim sama-sama menelan kekalahan di laga perdana. “Kedua tim kalah di pertandingan perdana dan kedua akan tampil dengan permainan terbaik mereka,” pungkasnya. (eri/wen)
Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos
BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS https://www.myedisi.com/cenderawasihpos
Page: 1 2
Wahyu Wibowo dari PT AMA hadir mewakili lima lembaga penerbangan misi. Ia mengungkapkan bahwa Permenhan…
Alit menyampaikan bahwa karantina memiliki posisi krusial dalam kedaulatan pangan dengan mendukung swasembada serta menjaga…
Kapolres Lanny Jaya AKBP F.D Tamaila mengaku untuk mediasi lanjutan sudah dilakukan dan akhirnya mendapatkan…
Langkah ini didorong sebagai bentuk penghormatan dan pemberian porsi lebih bagi OAP sebagai pemilik sah…
"Terkait situasi di Kwamki Narama sampai saat ini aman dan kondusif. Tidak ada lagi masyarakat…
Kapolres Leonardo Yoga mengatakan, peninjauan sebagai bagian dari upaya mendukung program pemerintah Asta Cita. Peninjauan…