“Kader malaria merupakan pilar penting dalam upaya melawan penyakit malaria mulai dari penyuluhan, deteksi dini dan pengobatan dalam upaya pencegahan,” ujarnya
Dia menambahkan melalui pengetahuan dan komitmen para kader pihaknya berharap dapat mengurangi angka kasus malaria serta meningkatkan kualitas hidup warga Kota Jayapura.
Kepala Dinas Kesehatan Kota Jayapura Ni Nyoman Sri Antari mengatakan pihaknya menargetkan satu kader malaria itu bisa memeriksa 100 masyarakat sehingga bisa diketahui besaran kasus di masing-masing wilayah.
“Kami mempunyai 200 lebih kader yang tersebar di seluruh kelurahan dan kampung,” katanya.
Dia menjelaskan untuk menuntaskan malaria maka harus melibatkan seluruh masyarakat tetapi juga kerja sama dengan semua pemangku kepentingan di Kota Jayapura. (antara)
Dapatkan update berita pilihan setiap hari dari Cenderawasihpos.jawapos.com
BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS https://www.myedisi.com/cenderawasihpos
Page: 1 2
Papua selama ini dikenal sebagai tanah yang diberkahi kekayaan alam luar biasa. Hutan-hutannya rimbun, tanahnya…
Dalam rangka menyikapi situasi dan kondisi yang kerap terjadi di tanah Papua, dalam hal ini…
UNTUK pertama kalinya, Timnas Futsal Indonesia U-16 berhasil merengkuh gelar juara Piala AFF Futsal U-16…
Rencana pengiriman bantuan pangan ini disampaikan bupati Merauke Yoseph Bladib Gebze setelah melakukan rapat dengan…
Di tengah kampung wisata yang berada di atas Danau Sentani ini, berdiri satu sekolah dasar,…
Plt Direktur RSUD Wamena dr. Charles Manalagi, Sp.OG mengakui jika apabila berbicara terkait penyakit TBC,…