Categories: METROPOLIS

Jelang Nataru, Pasokan Air Bersih Dijamin Aman

JAYAPURA-Guna untuk memastikan kesiapan PT Air Minum Jayapura Robongholo Nanwani (AMJRN) terkait terhadap pasokan air bersih menjelang Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024, segenap Anggota DPRD Kota Jayapura mengadakan melakukan rapat koordinasi dan konsultasi di Kantor PT AMJ RN, Rabu (6/12) kemarin.

  Rapat tersebut dipimpin langsung oleh Wakil Ketua I,  Jony Y. Betaubun, dan Wakil Ketua II Silas Youwe. “Berbagai masukan dan saran telah kami sampaikan, yang pada prinsipnya rapat ini dilakukan sebagai bentuk pengawasan kami terhadap pelayanan PDAM Jayapura terkait kesiapan mereka jelang Nataru,” kata Joni Y. Betaubun kepada Awak media.

  Diapun menegaskan, selama bulan Desember 2023, khususnya pada perayaan natal dan malam tahun baru, PDAM Jayapura yang berubah nama menjadi PT AMJ RN ini  harus menjamin ketersediaan pasokan air bersih  bagi seluruh pelanggan yang ada di Kota Jayapura.

  “Kami harap PDAM telah siap siaga untuk memastikan agar di bukab desember ini, terutama saat hari raya natal dan tahun baru, pelanggan PDAM tidak kekurangan air bersih,” tandasnya.

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Pencarian Ditutup, Dua Nelayan Belum Ditemukan

Humas SAR Jayapura, Silvia Yoku, menyampaikan bahwa operasi pencarian resmi telah dihentikan. Ia menjelaskan, keputusan…

20 minutes ago

Dua Paket Sabu Diamankan di Bandara Mozes Kilangin Timika

Pengungkapan berawal dari kecurigaan seorang kru maskapai Asian One berinisial MAAP terhadap sebuah paket titipan…

49 minutes ago

Wali Kota: Pedagang Musiman Dilarang Berjualan di Pinggir Jalan!

Wali Kota mengungkapkan bahwa sejumlah pedagang buah musiman sempat mengajukan permohonan secara langsung untuk berjualan…

1 hour ago

Ditetapkan Tersangka Korupsi, Ketua Bunda PAUD Papua Selatan Jalani Pemeriksaan

Pemeriksaan ini dilakukan penyidik setelah yang bersangkutan ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi terhadap…

2 hours ago

Awalnya Kerap Berkelahi, Kini Kebiasaan Lama Mulai Luruh Seiring Waktu

Di ruangan yang dindingnya bercat putih ini, proses belajar mengajar berlangsung. Matematika, cerpen, hingga menggambar…

3 hours ago

Polisi Sita 230 Liter Sopi Tanpa Pemilik di Pelabuhan Poumako

Iptu Hempy menjelaskan saat itu personel gabungan yang terdiri dari Polsek Kawasan Pelabuhan Pomako, Lanal…

4 hours ago