Categories: METROPOLIS

HIV-AIDS Jadi PR Pemkot, Warga Diminta Berani Periksa

   Dengan mengetahui status HIV, warga dapat mengambil langkah-langkah untuk mencegah penularan kepada orang lain, seperti menggunakan kondom secara konsisten, tidak berbagi jarum suntik, dan berkonsultasi dengan tenaga medis.

   Tes HIV juga memberikan kesempatan untuk mendapatkan dukungan psikososial dan konseling dari tenaga kesehatan, membantu warga menghadapi tantangan yang mungkin timbul setelah mendapatkan hasil tes.

  “Untuk Menekan angka yang menular ini memang perlu data yang akurat, maka dari itu salah satu caranya adalah warga harus berani periksa diri,” jelasnya.

   Rustan Saru juga meminta masyarakat untuk selalu menjaga diri, apabila ada gejala perlu harus lakukan tes dini sehingga tidak menular ke orang lain. Tantangan terbesar dalam penularan HIV-AIDS ini adalah perkembangan jaman khususnya dinamika pergaulan bebas.

   “Tugas berat hari ini adalah orang tua,  harus bisa mengontrol dan mengawasi anak-anaknya dari pergaulan bebas dan juga hal-hal negatif lainnya,” ungkapnya.(kim/tri)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

MRP Tolak Proyek Perusak Hutan Papua

Menurut Nerlince, sebagai lembaga representasi kultural masyarakat adat Papua, MRP memiliki komitmen kuat untuk melindungi…

19 hours ago

Relokasi Pasar Lama Sentani Tetap Berjalan

Menurutnya, penyelesaian persoalan tanah akan dilakukan secara terpisah namun paralel dengan tahapan relokasi. Ia mencontohkan,…

19 hours ago

SPPG Langsung Diangkat Bakal Lahirkan Polemik

Lihat saja SPPG baru berjalan setahun terakhir sementara saat ini ada ribuan guru honorer yang…

20 hours ago

Pemerintah Salurkan Bantuan Beras 27,6 Ton Warga Terdampak Banjir Rob

Bupati Merauke Yoseph Bladib Gebze mengungkapkan, 27,7 ton beras tersebut disalurkan untuk Distrik Waan dengan…

20 hours ago

Pembangunan NICU–PICU Rampung, RS Ramela Siapkan SDM dan Alkes

Frederik menjelaskan, secara fisik pembangunan NICU–PICU telah selesai 100 persen. Namun demikian, fasilitas tersebut belum…

21 hours ago

Pemkab Mimika Dinilai Kurang Berikan Perhatian untuk Distrik Wania

Menurut Alex, sejak lama warga di kawasan itu hidup dalam keterbatasa, walaupun wilayah itu berada…

21 hours ago