Categories: SENTANI

Cegah HIV/AIDS Perlu Kolaborasi Semua PIhak

SENTANI– Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura dr Anton Tony Mote mengungkapkan, kasus HIV/AIDS di Kabupaten Jayapura memang memang cukup tinggi, hal ini tentu menjadi perhatian serius Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura untuk bagaimana bisa melakukan mitigasi pencegahan penyebarannya, dengan melakukan sosialisasi dan edukasi kepada masyarakat agar tidak terkena virus tersebut.

Selain itu, Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura juga terus melakukan proteksi kepada Orang Dengan HIV AIDS (ODHA) dengan terus memberikan penguatan dan pengobatan supaya imunitas tubuh mereka tetap terjaga dengan baik.

“Dalam penangan HIV Aids, kami tidak bisa bekerja sendiri, kami butuh kerjasama dengan semua pihak untuk melakukan kolaborasi bersama baik dengan relawan, yayasan, ormas, lembaga keagamaan maupun stakeholder lainnya,”katanya, Kamis (25/9)

Dijelaskan, di Kabupaten Jayapura dalam hal penanggulangan pencegahan HIV AIDS di masih lambat. “Kita bisa lihat angka kematian cukup tren di Kabupaten Jayapura cukup tinggi, dari segi umur usia produktif ini cukup berat untuk kita mapping, kalau di provinsi kita masih punya beberapa mitra yakni KPA sehingga kita lebih ringan,”ungkap dr Anton yang juga sebagai Ketua KPA Provinsi Papua.

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

RD Minta Waspadai Kejutan Deltras FC

Menurutnya, pemilihan skuad sesuai dengan kesiapan pemain dalam latihan dan pertandingan. Serta kebutuhan tim di…

35 minutes ago

PSBS Masih Andalankan Pelatih Karateker

Agus Sugeng kembali menjabat Direktur Teknik, sementara Inda Ramdhani juga kembali menjadi pelatih fisik. Kemudian…

2 hours ago

Ditreskrimsus Polda Papua Amankan Rp 46 M Uang Negara

"Kasus korupsi dana desa di Kabupaten Lanny Jaya, sudah dilimpahkan ke jaksa untuk diproses hukum…

3 hours ago

Wali Kota: Perkuat Kerbersamaan Untuk Bangun Kota Jayapura

Pada momentum awal tahun tersebut, Wali Kota menyampaikan rasa hormat, apresiasi, serta ucapan terima kasih…

4 hours ago

Satu Korban Baru Ditemukan, Pencarian Diperluas

Dari lima korban yang ditemukan, tiga orang berhasil selamat, masing-masing dua pria dewasa dan satu…

5 hours ago

BNN Kabupaten Jayapura Klaim Konsisten Jalankan P4GN Sepanjang 2025

Kepala BNN Kabupaten Jayapura, Kasman, mengatakan upaya pencegahan dilakukan melalui advokasi, informasi, dan edukasi kepada…

6 hours ago