

Bupati Jayawijaya Athenius Murib , SH, MH menerima Plakat dari Anggota DPR RI dalam Pembukaan Workshop Evaluasi Pengelolaan Keuangan dan Pembangunan Desa di hotel baliem pilamo wamena Senin (28/7) (foto:Denny/ Cepos)
WAMENA – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jayawijaya dan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) PerwakilanProvinsi Papua melakukan workshop Evaluasi Pengelolaan Keuangan dan Pembangunan Desa rangka akselerasi pertumbuhan ekonomi yang inklusif dan berkelanjutan untuk pembangunan.
Bupati Jayawijaya Athenius Murib, SH, MH menyatakan, kegiatan ini dapat memberi pencerahan serta menambah semangat dalam bekerja dan melaksanakan tugas pokok dan kewajiban kita masing-masing terlebih khusus yang berkaitan dengan pengelolaan dan pembangunan desa.
“Evaluasi pengelolaan keuangan dan pembangunan desa adalah proses penilaian terhadap bagaimana keuangan dan pembangunan desa dikelola dengan tujuan memastikan bahwa pengelolaan keuangan dan pembangunan desa telah berkontribusi pada peningkatan kesejahteraan masyarakat desa.” ungkapnya Senin (28/7)
Page: 1 2
Pelantikan tersebut dilaksanakan setelah tiga bulan masa pemerintahan Gubernur dan Wakil Gubernur Papua pasca dilantik…
“Banyak anak di Papua menghadapi hambatan, bukan hanya soal jarak sekolah, tetapi kondisi ekonomi keluarga.…
Mesin menderu pelan, membelah air tenang menuju Kampung Enggros, sebuah pemukiman unik yang berdiri di…
Dari 139 Kampung dan kelurahan di Kabupaten Jayapura, ternyata masih ada kampung yang berada di…
Ketua Tim Kerja Pengawasan Faktor Risiko Kesehatan Orang BKK Jayapura, dr. Danur Widura, menyatakan bahwa…
Kondisi ini menurutnya tidak hanya menimbulkan ketidaknyamanan bagi para pengendara, tetapi juga meningkatkan risiko kecelakaan…