Ia mengaku Gereja Kristen Injili Hadir Di Tanah Papua dan saat ini telah mencapai usia yang ke-67 tahun, ini merupakan berkat tuhan yang luar biasa karena gki, dengan segala keterbatasan dan tantangan yang ada, namun telah menempatkan diri menjadi gereja yang mandiri dan tetap melayani pekerjaan Tuhan di tanah ini, membuat masyarakat dapat mengenal tentang Injil Yesus Kristus, dan menjadi penerang hidup manusia.
“melalui momen perayaan hari ulang tahun ini, saya ingin mengajak keluarga besar GKI di tanah papua, untuk tetap memandang dan berpegang pada kasih kristus yang diajarkan kepada umat-nya. perayaan ini juga dapat dijadikan sebagai momen untuk mengevaluasi pelayanan yang selama ini telah dilaksanakan, guna meningkatkan iman percaya jemaat kepada Tuhan.”kata Thony Mayor mewakili Bupati Jayawijaya
“peletakan batu pertama tersebut manandakan kesiapan panitia dan jemaat Tuhan untuk bekerja serta berkorban bagi kelancaranan proses pembangunan. untuk itu, saya berharap kepada seluruh keluarga besar Lachai Roi, agar dengan hati yang tulus dapat mendukung kelancaran proses pembangunan.”katanya
Ia menambahkan dalam pembangunan ini , jangan hanya berharap kepada bantuan dari para donatur, tetapi panitia pembangunan hendaknya dapat berkreasi serta berinovasi dalam mencari kebutuhan dana pembangunan. (Jo)
Page: 1 2
Dengan posisi sebagai ekonomi terbesar di kawasan dan anggota G20, ia menyebut bahwa Indonesia memiliki…
Ia menyebutkan bahwa tahapan pendaftaran dibuka pada bulan Februari bulan depan. Bahkan jumlah formasi yang…
Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Jayapura, Boby Awi menjelaskan bahwa kenaikan target tersebut seiring…
Menurutnya, LHP yang diserahkan bukan sekadar dokumen administratif, tetapi menjadi cerminan sejauh mana pengelolaan keuangan…
Pelantikan sejumlah staf khusus ini oleh Fakhri menuai pro dan kontra di tengah masyarakat. Lantaran,…
"Total seluruh penduduk di wilayah Papua sebanyak 4,58 juta jiwa. Untuk Provinsi Papua sebanyak 1,10…