Categories: PEGUNUNGAN

Demo Damai, Pencaker di Puncak Tuntut Kuota CPNS 2024 100 Persen OAP

ILAGA– Para pencari kerja (Pencaker) di Kabupaten Puncak melakukan aksi demo damai terkait dibukanya penerimaan CPNS formasi 2024 di Kabupaten Puncak, Provinsi Papua Tengah.

Pendemo yang menamakan dirinya Forum Organisasi Kemasyarakatan Pemuda (OKP) terdiri dari KNPI, F03, GAMKI, AMKI dan Pemuda Katolik, berorasi mengelilingi Ilaga ibukota Kabupaten Puncak yang berakhir di halaman kantor Bupati Puncak, Senin (26/8/2024).

Tiba di kantor Bupati Puncak, para pendemo diterima Penjabat Bupati Puncak Nenu Tabuni.

Di hadapan Penjabat Bupati Puncak, para pendemo menyampaikan lima poin aspirasi mereka.

Pertama, mereka berharap formasi CPNS Kabupaten Puncak tahun 2024 100 persen OAP. Kedua, Pencaker berharap ada penambahan kuota formasi CPNS Kabupaten Puncak dari 469 formasi menjadi 1.000 formasi.

Ketiga, meminta Penjabat Bupati Puncak, BKD Puncak dan DPRD Puncak untuk segera melakukan koordinasi ke Kemenpa. RB untuk penambahan kuota CPNS.

Keempat, Pencaker meminta BKD Kabupaten Puncak untuk dapat melibatkan tim Pencaker dalam seleksi CPNS Tahun 2024, dan kelima meminta bantuan  ketersediaan jaringan Internet untuk proses pendaftaran CPNS Kabupaten Puncak Tahun 2024.

Page: 1 2

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos

Recent Posts

Pembayaran Denda Adat Belum Temukan Titik Temu Dua Kelompok Warga Memanas

Penyelesaian kasus tersebut sebelumnya telah di mediasi oleh polres Jayawijaya, namun tak mendapatkan titik temu…

9 hours ago

Tetapkan PBB P2 Bandara Rp 11,1 Miliar, Angkasa Pura Ajukan Keringanan

Penetapan tersebut merupakan hasil pembahasan antara Bapenda dan Bupati Jayapura, yang sebelumnya telah disepakati dan…

10 hours ago

Ditemukan Sejumlah Siswa Belum Lancar Membaca

Sekolah rakyat terintegrasi 77 Merauke yang menempati sebagian dari gedung SMKN 2 Merauke di Jalan…

11 hours ago

Pemerintah Harus Hadir Hingga Kampung Terjauh

Menurutnya, masih banyak masyarakat di wilayah pedalaman yang hidup jauh dari pusat pemerintahan dan belum…

11 hours ago

Dua Spesialis Hipnotis di Jayapura Dibekuk

Kedua pelaku yang diamankan masing-masing berinisial DI (38) dan A (28). Penangkapan ini merupakan tindak…

12 hours ago

Pemkab Jayapura Dorong Bandara Sentani Buka Penerbangan Internasional

Bupati Yunus Wonda mengatakan, rapat koordinasi ini diharapkan menjadi langkah awal dukungan bersama antara Pemerintah…

12 hours ago