Categories: MERAUKE

Resmikan Patung Kristus Raja di Pulau Habe

“Tempat ini (Pulau habe;red) sekaligus berdirinya Patung Kristus Raja, sebenarnya bykan saja untuk orang Kristen saja berdoa, namun siapa saja bisa berdoa disini sesuai agama dan keyakinannya,” katanya. 

Bupati Romanus Mbaraka juga mengatakan, sejumlah fasilitas telah dibangun di Pulau Habe mulai dari MCK dan lain-lain, termasuk penanaman aneka tanaman mulai dari kelapa dan lain-lain. Tak kalah juga, Bupati Mbaraka melepas puluhan kambing serta ayam, sekaligus sebagai penghuni Pulau Habe.

Sementara Uskup Agung Merauke, Mgr. Petrus Canisius Mandagi, MSC dalam khotbahnya meminta agar dengan Patung Kristus Raja yang telah dibangun dan diberkati hari ini, kita semua harus saling mencintai.

“Semoga kehadiran patung ini membuat daerah atau wilayah ini menjadi wilayah cinta, bukan wilayah kekerasan dan kekerasan,” pintanya.

‘’Orang yang datang di Patung Kristus Raja di Pulau Habe, agar pulang dengan rasa Tuhan mencintai dia dan dia mencintai sesama,’’ pungkasnya. (ulo)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos
Tags: MERAUKE

Recent Posts

Sidak di MPP Terminal Entrop, Separo Anjungan Pelayanan Tidak AktifSidak di MPP Terminal Entrop, Separo Anjungan Pelayanan Tidak Aktif

Sidak di MPP Terminal Entrop, Separo Anjungan Pelayanan Tidak Aktif

Dalam sidak tersebut, Wakil Wali Kota meninjau langsung kondisi pelayanan publik sekaligus mengecek tingkat keaktifan…

3 hours ago

Terbukti Korupsi Dana Hibah, Direktur Akbid Yaleka Merauke Dieksekusi ke Lapas

Kejaksaan Negeri Merauke saat melakukan eksekusi terhadap Direktur Akademi Kebidanan (Akbid) Yaleka Maro Merauke Titus…

4 hours ago

Sejumlah Nakes dan ASN Tuntut Direktur RSUD Abepura Mundur

  Dalam aksi tersebut para Nakes dan ASN membawa spanduk dengan sejumlah tuntutan.  Pertama, masa…

4 hours ago

DPRK Mimika Pertanyakan Penyelesaian Persoalan Tapal Batas

"Kami mau menanyakan ke Tapem, bagaimana dengan penyelesaian tapal batas yang pernah kami duduk tangal…

5 hours ago

Pemerintah Seriusi Pembinaan Terhadap Orang Mabuk

Dalam pernyataannya, Bupati Jayapura menyebutkan bahwa pembinaan terhadap orang mabuk akan dilaksanakan melalui kerja sama…

5 hours ago

Hari Ketujuh, Tim SAR Turunkan Kekuatan Penuh Pencarian 5 ABK KM Bintang Laut

Rudi menjelaskan, area pencarian pertama dilakukan kea rah Selatan, kemudian kea rah barat dengan melibatkan…

6 hours ago