

Ones Samperuru (foto:Sulo/Cepos)
MERAUKE – Kepala Keamanan Penerbangan dan Pelayanan Darurat Bandara Mopah Merauke Ones Samperuru mengaku jika masih adanya oknum masyarakat yang mengirim barang secara illegal lewat pintu bandara, seperti lewat Cargo Bandara Mopah Merauke yang terjadi selama ini karena kebanyakan coba-coba untuk mengirim, siapa tahu bisa lolos.
‘’Sebenarnya masyarakat itu sudah tahu kalau barang itu dilindungi dan tidak boleh dikirim keluar atau sesuatu barang yang bisa dikirim keluar Merauke tapi harus dengan izin. Tapi, mereka terus mencoba siapa tahu bisa lolos dan itu yang selalu dilakukan oleh oknum masyarakat yang berhasil kita gagalkan selama ini,’’ kata Ones Samperuru saat ditemui media ini di Bandara Mopah Merauke, Selasa (29/4).
Ones mengungkapkan bahwa untuk pintu masuk dan keluar bandara Mopah Merauke sudah dilengkapi dengan fasilitas pengamanan, sehingga setiap barang yang mau keluar sudah pasti melewati pemeriksaan X-Ray. ‘’Kalau ada barang yang mencurigakan pasti akan terbaca di monitor X-Ray,’’ terangnya.
Page: 1 2
Kedua pelaku yang diamankan masing-masing berinisial DI (38) dan A (28). Penangkapan ini merupakan tindak…
Kossay menyebut peristiwa ini tidak hanya bersifat seremonial, tetapi sarat makna strategis yang memunculkan beragam…
‘’Yang dia berikan kepada kami foto copy STNK. Aslinya tidak ditunjukkan. Kemudian BPKB juga tidak…
Kepada wartawan di Universitas Cenderawasih (Uncen) pada, Senin (20/1/2026) pria yang akrab disapa Pigai itu…
Nilai proyek pembangunan dermaga apung Marampa tahap IV yang tercantum dalam daftar pelaksana anggaran (DPA)…
Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa menyampaikan bakal melakukan sidak terhadap perusahaan baja asal Tiongkok…