Categories: EKONOMI BISNIS

KPKNL: Penerimaan Negara Bukan Pajak dari BMN Capai Rp 11,7 Miliar

JAYAPURA – Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Jayapura menyebutkan capaian Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) dari Barang Milik Negara (BMN) sebesar Rp 11,7 miliar di 2023.

Kepala KPKNL (Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang) Jayapura Dadang Eko Darminto mengatakan,   capaian atas pelaksanaan kegiatan layanan lelang tahun 2023 berhasil menyumbang PNBP dari bea lelang sebesar Rp 6 miliar. Sementara pokok lelangnya mencapai sebesar Rp 258 miliar.

“Besarnya nilai BMN menjadikannya komponen penentu opini laporan keuangan pemerintah pusat yang dikenal sebagai LKPP juga menjadi dasar underlying penerbitan sukuk sebagai sumber pembiayaan alternatif,” katanya dalam rilis kepada Cenderawasih Pos, Jumat (8/3) kemarin.

Menurut Dadang,  pihaknya selaku pengelola dan Satuan Kerja K/L selaku pengguna BMN bersama-sama bersinergi,  guna memastikan bahwa BMN digunakan dengan tertib baik secara administrasi, fisik, maupun hukum serta mewujudkan pemanfaatannya sebagai revenue center.

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Buruknya Tata Kelola, Pemanfaatan Aset Pemprov Tak Optimal

Gubernur Papua Matius D. Fakhiri mengatakan, PT Irian Bhakti Mandiri memiliki aset bernilai besar yang…

17 hours ago

Gelombang Tinggi Mengancam Perairan Utara Papua

Peringatan tinggi gelombang tersebut muncul di perairan utara Papua dikarenakan beberapa hari terakhir terpantau signifikan.…

17 hours ago

Jika Papua Utara Jadi, Suka Tidak Suka Harus Diterima

Provinsi baru ini nantinya akan membawahi wilayah adat Saireri, yang mencakup lima kabupaten yaitu; Biak…

18 hours ago

TP3C dan Staf Khusus Diharap Beri Masukan Objektif ke Gubernur

Pelantikan tersebut dilaksanakan setelah tiga bulan masa pemerintahan Gubernur dan Wakil Gubernur Papua pasca dilantik…

18 hours ago

Komisi X DPR Dorong Perluasan Akses dan Lokasi Sekolah Rakyat di Papua

“Banyak anak di Papua menghadapi hambatan, bukan hanya soal jarak sekolah, tetapi kondisi ekonomi keluarga.…

19 hours ago

Sosok Polisi Bhabinkamtimas yang Jadi “Lentera” di Kampung Terapung

Mesin menderu pelan, membelah air tenang menuju Kampung Enggros, sebuah pemukiman unik yang berdiri di…

19 hours ago