Categories: BERITA UTAMA

Tujuh Unit Rumah di Kelurahan Asano Ludes Terbakar

Sementara itu Kabid Damkar Kota Jayapura Margareta V. Kirana, menyampaikan dengan kondisi rumah yang berhimpitan, sehingga proses pemadaman api memakan waktu hingga 1 jam.

“Armada tidak bisa masuk sampai ke belakang, karena tidak ada jalan sehingga proses penyiraman cukup terkendala,” ujarnya.

Selain itu karena di dalam bengkel las, juga menyimpan tabungan gas, sehingga kendala bagi pihak damkar untuk memadamkan api.

Api cepat merambat ke bangunan lain karena rumah sangat berhimpitan, tapi dengan dibantu Armoured Water Canon (AWC) Polresta Jayapura, api berhasil dipadamkan sekira pukul 21.30 WIT.

Pada peristiwa tersebut, Damkar Kota Jayapura menurunkan 4 unit armada, ditambah 2 AWC Polresta Kota Jayapura.

“Bersyukur karena di dekat lokasi kebakaran sudah ada titik hydran sehingga suplai air cukup mudah,” ujarnya.

Kabid Damkar Kota Jayapura itu menambahkan 5 rumah kos 1 usaha las dan 1 petak usaha mie ayam, semua lokasi merupakan milik Bapak Budi Haryadi dan Ibu Aisyah

Page: 1 2 3

Juna Cepos

Recent Posts

Meski Hakim Terbatas, Namun Tangani Perkara Paling Banyak di Seluruh IndonesiaMeski Hakim Terbatas, Namun Tangani Perkara Paling Banyak di Seluruh Indonesia

Meski Hakim Terbatas, Namun Tangani Perkara Paling Banyak di Seluruh Indonesia

Pengadilan Militer III-19 Jayapura sebagai salah satu penyelenggara peradilan di tingkat pertama mempunyai tugas untuk…

8 hours ago

Kejari Merauke Lelang Sejumlah Barang Rampasan Tindak PIdana Umum

Kepala Kejaksaan Negeri Merauke Dr. Paris Manalu, SH, MH, didampingi Kepala Seksi Pemulihan Aset Arief…

8 hours ago

Wali Kota Pastikan Seluruh OPD Definitif Januari Ini

Saat ini, Pemerintah Kota Jayapura telah melantik sebanyak 26 pimpinan OPD sebagai pejabat definitif. Namun…

9 hours ago

Penumpang Lebih Banyak yang Berangkat daripada yang Turun di Merauke

Plt Kepala PELNI Cabang Merauke Sandi mengungkapkan, KM Tatamailau yang tiba dan sandar di Dermaga…

9 hours ago

ASN Tidak Disiplin, Gaji dan TPP Ditahan

Untuk itu, Rustan Saru meminta Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Jayapura agar segera melakukan evaluasi menyeluruh…

10 hours ago

Merauke Jadi Tuan Rumah Sidang Musyawarah Pekerja Lengkap PGI

Ketua Panitia Pelaksana Soleman Jambormias didampingi Wakil Ketua dan Sekretaris Panitia kepada wartawan mengungkapkan, Sidang…

10 hours ago