Categories: METROPOLIS

Juara O2SN Tingkat Kota Maju ke Tingkat Provinsi

Sementara itu untuk Cabor Pencak Silat kategori putra. Juara l, Ridho Abdulloh Agnia Amal Firdaus (SMP Negeri 2 Jayapura), Juara II Muhamad Valiant Firdaus (SMP Negeri 2 Jayapura), Juara III Nahmal Dafa Al Fajar (SMP Muhammadiyah Abepura), dan Javier Alexis Christian Ladonika (SMP Negeri 3 Jayapura)

Pencak Silat kategori Putri, Juara l, Princess Alexa Azalea (SMP Negeri 2 Jayapura), Juara II, Fadila Bene Ditta Kaleden (MTS Negeri Kota Jayapura), Juara III, Lutfhiana Ulfha Adhitya (MTS Negeri Kota Jayapura) dan Hainun (SMP Muhammadiyah Abepura).

Fatkurohim mengatakan jika sesuai dengan juknis maka, yang akan melanjutkan ke tingkat berikutnya (Provinsi) adalah para peserta yang meraih juara satu dan dua. Namun tidak menutup kemungkinan ada penilaian tersendiri dari panitia nantinya.

“Kalau menurut juknisnya yang bisa lanjut ke tahap berikutnya adalah juara l dan juara ll, tidak lari dari itu,” kata Fatkurohim kepada Cenderawasih Pos, Rabu (18/6). (kar/tri)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

 

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Razia Kendaraan Lajuran dari Jayapura Perlu Ditingkatkan

Ketua DPRK Jayawijaya Lucky Wuka, S.Pi, M.Si menyatakan penempatan personil di pintu masuk menuju Kota…

9 hours ago

Di Merauke, 48 Orang Mati Sia-Sia di Jalan Raya Sepanjang 2025

Kapolres Merauke AKBP Leonardo Yoga, melalui Kasat Lantas Iptu Reza Hilmy W. Putra, mengatakan, jumlah…

10 hours ago

Soal Pengisian Jabatan yang Kosong, Tunggu Petunjuk Bupati Jayawijaya

Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Jayawijaya, Pius Wetipo, ST, M.Si menyatakan untuk pengisian jabatan…

11 hours ago

Tak Ada Barang yang Hilang Dari Pengerusakan Puskesmas Distrik Ibele

Kapolres Jayawijaya melalui Kasat Reskrim AKP Sugarda Aditnya S.T.K, MH menyatakan dari hasil olah TKP…

12 hours ago

Realisasi Anggaran DAK dan Otsus Biak Numfor TA 2025 Lampaui 93%

Kepala BPKAD Kabupaten Biak Numfor, Gunadi, S.Sos., M.Si, mengungkapkan bahwa capaian ini merupakan hasil kerja…

13 hours ago

Penataan Pasar Lama Sentani Dimulai Pekan Depan

Jeck menjelaskan, kegiatan tersebut bukan relokasi besar-besaran, melainkan penggeseran pedagang yang selama ini berjualan di…

14 hours ago