

Peserta Paskibraka saat menjalani sesi latihan di Lapangan Mandala, Kota Jayapura, Sabtu (9/8). (foto:Elfira/Cepos)
JAYAPURA – Upacara Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 RI, Tahun 2025 menjadi cerita tersendiri bagi masyarakat Papua. Pasalnya, 17 Agustus bertepatan dengan hari minggu.
Dimana hari minggu bagi sebagian masyarakat di Papua merupakan harinya Tuhan, atau waktu beribadah.
Meski demikian, Pemerintah Provinsi Papua tetap melaksanakan upacara 17 Agustus sesuai jadwal yaitu Minggu (17/8) besok. Berkenaan itu juga, Gereja Kristen Injili (GKI) di Tanah Papua mengeluarkan surat edaran yang ditujukan kepada setiap Klasis. Selanjutnya, Klasis akan meneruskan ke setiap jemaat.
“Berkenaan dengan 17 Agustus yang bertepatan di hari minggu, GKI telah mengeluarkan surat edaran terkait dengan waktu pelaksanaan ibadah. Waktu pelaksanaannya akan diatur oleh jemaat,” kata Kepala Sekretariat Sinode GKI, di Tanah Papua, Pdt Willem Rumbiak, saat dikonfirmasi Cenderawasih Pos, Jumat (15/8).
Page: 1 2
Masyarakat dengan cepat menyebarkan informasi melalui akunnya masing-masing untuk memobilisasi dan menarik dukungan publik dalam…
Menurutnya, pengawasan ekstra sangat diperlukan guna mencegah terjadinya perilaku menyimpang yang dapat merugikan pelajar itu…
Menurut Jubir TPNPB-OPM, Sebby Sembom serangan dilakukan oleh pasukan TPNPB Kodap III Ndugama Derakma di…
Coach RD sepertinya masih yakin dengan Matheus Silva, Arthur Vieira dan Takuya Matsunaga untuk mengisi…
‘’Penyebabnya apa? karena di bulan Januari sudah masuk penghujan di Papua Selatan kemudian ada daerah…
Juru taktik Persipura, Rahmad Darmawan mengatakan bahwa dua laga away ini sangat penting bagi mereka…