Categories: METROPOLIS

RSUD Abepura Tandatangani PK Penerapan SIMR

SIMR Mendorong Tata Kelola Rumah Sakit Menjadi Tertib.

JAYAPURA-Managemen BLUD RSUD Abepura menggelar Penandatanganan Pakta Integritas Penerapan Sistem Informasi Managemen Rumah Sakit (SIMRS), di Lantai 3 SR BLUD Abepura, Jumat (28/6).

  Kegiatan ini diisi dengan sosialisasi penggunaan aplikasi SIMR, di pandu langsung Oleh Direktur RSUD Abepura, dr. Daisy C. Urbinas, dan Wakil Direktur RSUD Abepura Petrus Benyamin Pupeho.

  Turut hadir, perwakilan Dinas Kesehatan Provinsi Papua, serta  Penjabat Eslon III, dan IV,  Kepala-Kepala ruangan, serta Dokter dan jajaran RS BLUD Abepura, Direktur RS BLUD Abepura, dr. Daisy C. Urbinas, mengatakan penerapan SIMR ini di RS BLUD Abepura sudah sejak lama, hanya saja belum diterapkan secara maksimal.

   “Sudah sejak tahun 2014, SIMR ini sudah diterapkan di rumah sakit, tapi belum maksimal,” katanya kepada awak media.

   Dengan penandatangana PK, diharapkan management di RS BLUD Abepura menjadi efektif dan tentunya tertata dengan baik. “Karena kita, targetnya sudah tidak lqgi terapkan laporan kertas, semoga dengan PK ini management rumah sakit tertata dengan baik,” tutur Daisy.

   Diapun mengatakan penandatanganan PK penerapan SIMR itu dibuat berdasarkan kesepakatan seluruh jajaran RSUD Abepura. Hal itupun mendorong agar penerapan sistem informasi di RSUD Abepura terintegritas.

  “Karena melalui SIMR ini, kita bisa tau bagaimana kendali mutu, kendali biaya, sarana prasarana, yang  pada prinsipnya penerapan SIMR ini untuk mengeifisiensi dan efektifitas pelayanan,” jelas Daisy.

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Regulasi yang Dibuat Harus Lindungi Hak-hak OAP

Wakil Ketua Fraksi NasDem, Albert Meraudje, menegaskan bahwa semangat Otonomi Khusus (Otsus) harus mendarah daging…

12 hours ago

Bangunan yang Rusak Diterjang Gelombang Pasang Bertambah

Dari pantauan media ini, jumlah gazebo yang rusak bertambah. Jika gazebo yang rusak tersebut baru…

13 hours ago

IDI Akui Dokter Spesialis di Papua Masih Kurang

Meski begitu, IDI Papua terus memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat dalam kondisi serba kekurangan.…

13 hours ago

Seorang Nelayan Tewas Ditikam di Lokalisasi Km 10

Dijelaskan, kejadian bermula dari kesalahpahaman antara teman korban diduga berinisial RBAY dengan saksi 1 berinisial…

14 hours ago

Enam Pemuda Dibekuk, Disinyalir Anggota Muda KKB

Pertama ada yang menyebut enam pemuda ini sedang mencari kayu bakar di Jl Gunung, Dekai…

14 hours ago

DPO Lima Kasus Curas Diringkus

Kapolres Jayawijaya melalui Kasat Reskrim AKP Sugarda Aditnya, S.T.K, MH membenarkan penangkapan terhadap salah satu…

15 hours ago