Categories: MIMIKA

Indeks Inovasi Daerah di Mimika Kalah dari Nabire

  Sementara itu, Bupati Mimika, Eltinus Omaleng dalam sambutannya yang dibacakan Asisten I Setda Mimika Roberth Kambu mengatakan, inovasi daerah merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan pelayanan yang dilakukan oleh Pemerintah Daerah.

  Inovasi didukung otonomi daerah yang memberikan ruang bagi Pemkab untuk berinovasi. Hal itu dipertegas dengan dikeluarkannya Peraturan Pemerintah Nomor 38 tahun 2017 tentang Inovasi Daerah.

Adapun peraturan Pemerintah tersebut pada Pasal 1 ayat (1) menyebutkan bahwa inovasi daerah adalah semua bentuk pembaharuan dalam penyelenggaraan pemerintahan daerah.

  Bupati menekankan, inovasi yang dilakukan di daerah akan mendapat pengakuan dan penghargaan dari Pemerintah Pusat, sesuai dengan amanat Undang-undang Nomor 23 tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah yang menyatakan bahwa Pemerintah Pusat memberikan penilaian terhadap inovasi yang dilaksanakan oleh Pemerintah Daerah dan Pemerintah Pusat.

“Pemerintah pusat akan memberikan penghargaan atau insentif kepada pemerintah daerah yang berhasil melaksanakan inovasi,” kata dia.(mww)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos

Recent Posts

Ungkap 14 Kasus Termasuk Sindikat dari Palu, 20 Tersangka DiamankanUngkap 14 Kasus Termasuk Sindikat dari Palu, 20 Tersangka Diamankan

Ungkap 14 Kasus Termasuk Sindikat dari Palu, 20 Tersangka Diamankan

Ancaman narkotika di Indonesia, khususnya di Tanah Papua, kian menunjukkan wajah yang semakin kompleks. Modus…

15 hours ago

Satu Tangki BBM 100 Ton di PLTD Kampung Batu Zaman Mulai Beroperasi

Kehadiran tangki berkapasitas besar ini menjadi angin segar bagi ketahanan energi di wilayah tersebut, terutama…

16 hours ago

Disinyalir 100 Anak Muda Direkrut Jadi Anggota KKB

Ia mengungkapkan, hingga 25 Desember 2025 atau bertepatan dengan hari Natal, tercatat sekitar 35 orang…

16 hours ago

Ratusan Liter Milo dan Puluhan Botol Miras Pabrikan Dimusnahkan

Kapolres Jayawijaya AKBP. Anak Agung Made Satria Bimantra. S.I.K menyatakan miras dan narkoba jenis ganja…

17 hours ago

Tak Digelar Pesta Kembang Api Sebaagai Bentuk Empati Atas Bencana di Sumatera

Kapolres menyampaikan bahwa peniadaan pesta kembang api tersebut merupakan bentuk solidaritas dan empati mendalam bagi…

17 hours ago

Pemkot Catat Sejumlah Capaian Strategis dan Raih 17 Penghargaan

Wali Kota Jayapura, Abisai Rollo menyebutkan sejumlah program nasional yang telah berhasil diimplementasikan dengan capaian…

18 hours ago