Categories: MERAUKE

Ribuan Umat Katolik Ikuti Longmarch Penutupan Kongres Nasional KKKI

MERAUKE – Ribuan umat Katolik dari Komunitas Kerasulan Kerahiman Ilahi (KKKI) mengikuti longmarch penutupan Kongres Nasional V KKKI yang berlangsung di Merauke, Sabtu (20/9).

Longmarch ini diawali dari depan Gereja Katolik Santo Yoseph Bambu Pemali Merauke menuju Gereja Fransiskus Katedral Merauke mulai sekira pukul 15.00 WIT.

Hampir sekitar 1 jam perjalanan, rombongan tiba di Gereja Katolik Fransiskus Katedral Merauke untuk mengikuti miosa penutupan dipimpin Pastor Hendrikus Kariwop, MSC yang juga menjabat sebagai Vikaris Jenderal (VIkjen) Uskup Agung Merauke.

Selama perjalanan tersebut, para peserta Kongres V KKKI yang sebagian dari berbagai keuskupan di seluruh Indonesia itu melantunkan lagu-lagfu rohani. Di depannya barisan, ada drum band dari SMA John 23 Merauke. Tampak aparat kepolisian dengan setia mengawal longmarch tersebut.

Page: 1 2

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos

Recent Posts

Pembayaran Denda Adat Belum Temukan Titik Temu Dua Kelompok Warga Memanas

Penyelesaian kasus tersebut sebelumnya telah di mediasi oleh polres Jayawijaya, namun tak mendapatkan titik temu…

9 hours ago

Tetapkan PBB P2 Bandara Rp 11,1 Miliar, Angkasa Pura Ajukan Keringanan

Penetapan tersebut merupakan hasil pembahasan antara Bapenda dan Bupati Jayapura, yang sebelumnya telah disepakati dan…

10 hours ago

Ditemukan Sejumlah Siswa Belum Lancar Membaca

Sekolah rakyat terintegrasi 77 Merauke yang menempati sebagian dari gedung SMKN 2 Merauke di Jalan…

11 hours ago

Pemerintah Harus Hadir Hingga Kampung Terjauh

Menurutnya, masih banyak masyarakat di wilayah pedalaman yang hidup jauh dari pusat pemerintahan dan belum…

11 hours ago

Dua Spesialis Hipnotis di Jayapura Dibekuk

Kedua pelaku yang diamankan masing-masing berinisial DI (38) dan A (28). Penangkapan ini merupakan tindak…

12 hours ago

Pemkab Jayapura Dorong Bandara Sentani Buka Penerbangan Internasional

Bupati Yunus Wonda mengatakan, rapat koordinasi ini diharapkan menjadi langkah awal dukungan bersama antara Pemerintah…

12 hours ago