Categories: MERAUKE

Puluhan Ribu Ekor Kepiting  Dikirim ke Jakarta

“Melalui data BEST-TRUST, Karantina Papua Selatan mencatat adanya lonjakan sebanyak 54% terjadi dari bulan Januari ke Februari, serta lonjakan tertinggi terjadi dibulan Maret hingga lebih dari 200% dari bulan Februari dengan jumlah sebanyak 13.599 ekor kepiting dari wilayah perairan Provinsi Papua Selatan,” Kepala Balai Karantina Hewan Ikan dan Tumbuhan Papua Selatan, drh. Cahyono, MH.

Sementara di untuk  bulan April hingga Senin (21/4), lanjutnya, tercatat 13.620 ekor kepiting yang sudah dilalulintaskan. Ini menunjukkan bahwa komoditi perikanan wilayah perairan Provinsi Papua Selatan pada bulan Maret hingga April sedang berada fase produktif.

‘’Diperkirakan siklus fase produktif berlangsung kurang lebih hingga bulan Agustus 2025,” tutup Cahyono. (ulo/wen)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos

Recent Posts

TP3C dan Staf Khusus Diharap Beri Masukan Objektif ke GubernurTP3C dan Staf Khusus Diharap Beri Masukan Objektif ke Gubernur

TP3C dan Staf Khusus Diharap Beri Masukan Objektif ke Gubernur

Pelantikan tersebut dilaksanakan setelah tiga bulan masa pemerintahan Gubernur dan Wakil Gubernur Papua pasca dilantik…

1 day ago

Komisi X DPR Dorong Perluasan Akses dan Lokasi Sekolah Rakyat di Papua

“Banyak anak di Papua menghadapi hambatan, bukan hanya soal jarak sekolah, tetapi kondisi ekonomi keluarga.…

1 day ago

Sosok Polisi Bhabinkamtimas yang Jadi “Lentera” di Kampung Terapung

Mesin menderu pelan, membelah air tenang menuju Kampung Enggros, sebuah pemukiman unik yang berdiri di…

1 day ago

Satu Staf BPBD Meninggal, Janji Bangun Jalan dengan Nama Simon Pampang

Dari 139 Kampung dan kelurahan di Kabupaten Jayapura, ternyata masih ada kampung yang berada di…

1 day ago

Antisipasi Masuknya Super Flu di Pelabuhan dan Bandara

Ketua Tim Kerja Pengawasan Faktor Risiko Kesehatan Orang BKK Jayapura, dr. Danur Widura, menyatakan bahwa…

1 day ago

Lampu Jembatan Merah Mati Gara-gara Kabel Dicuri

Kondisi ini menurutnya tidak hanya menimbulkan ketidaknyamanan bagi para pengendara, tetapi juga meningkatkan risiko kecelakaan…

1 day ago