Categories: EKONOMI BISNIS

Kolaborasi Berbagai Pihak Sukseskan Road to CMSE 2024

JAYAPURA  PT. Bursa Efek Indonesia (BEI) kembali menggaungkan kampanye Aku Investor Saham melalui penyelenggaraan acara Capital Market Summit & Expo (CMSE) 2024. Sebagai bagian dari peringatan 47 tahun diaktifkannya kembali Pasar Modal Indonesia,  yang akan berlangsung pada 7-9 November 2024 di Main Hall BEI.

Direktur Utama BEI Iman Rachman menjelaskan, sejak pertengahan Agustus 2024, BEI telah melaksanakan serangkaian kegiatan literasi pasar modal melalui Road to CMSE 2024 yang bertujuan mendukung penyelenggaraan acara CMSE 2024,  sekaligus pelaksanaan Bulan Inklusi Keuangan yang telah dicanangkan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

“BEI berharap kegiatan ini dapat meningkatkan pemahaman masyarakat mengenai investasi di pasar modal serta dapat terhindar dari investasi bodong, “ujarnya kepada Cenderawasih Pos, dalam rilisnya, Senin (23/9) kemarin.

Selain itu juga sinergi dan kolaborasi antar pemangku kepentingan diharapkan dapat semakin meningkatkan literasi pasar modal di Indonesia dan membangun pondasi pasar modal yang kokoh.

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Pembayaran Denda Adat Belum Temukan Titik Temu Dua Kelompok Warga Memanas

Penyelesaian kasus tersebut sebelumnya telah di mediasi oleh polres Jayawijaya, namun tak mendapatkan titik temu…

9 hours ago

Tetapkan PBB P2 Bandara Rp 11,1 Miliar, Angkasa Pura Ajukan Keringanan

Penetapan tersebut merupakan hasil pembahasan antara Bapenda dan Bupati Jayapura, yang sebelumnya telah disepakati dan…

11 hours ago

Ditemukan Sejumlah Siswa Belum Lancar Membaca

Sekolah rakyat terintegrasi 77 Merauke yang menempati sebagian dari gedung SMKN 2 Merauke di Jalan…

11 hours ago

Pemerintah Harus Hadir Hingga Kampung Terjauh

Menurutnya, masih banyak masyarakat di wilayah pedalaman yang hidup jauh dari pusat pemerintahan dan belum…

12 hours ago

Dua Spesialis Hipnotis di Jayapura Dibekuk

Kedua pelaku yang diamankan masing-masing berinisial DI (38) dan A (28). Penangkapan ini merupakan tindak…

12 hours ago

Pemkab Jayapura Dorong Bandara Sentani Buka Penerbangan Internasional

Bupati Yunus Wonda mengatakan, rapat koordinasi ini diharapkan menjadi langkah awal dukungan bersama antara Pemerintah…

13 hours ago