Selain penembakan, KKB juga terlibat dalam berbagai tindakan kriminal, seperti pemerkosaan, pembakaran fasilitas publik, dan aksi kekerasan lainnya. “Apa yang mereka sampaikan melalui media hanyalah strategi untuk memprovokasi masyarakat,” ujarnya. Brigjen Pol Faizal juga menyebutkan bahwa tindakan KKB kerap melanggar hak asasi manusia (HAM). Salah satunya adalah kasus pada tahun 2021, di mana KKB dilaporkan melakukan pemerkosaan terhadap tenaga kesehatan (nakes).
Tindakan ini dinilai sebagai kejahatan yang tidak berperikemanusiaan. “Kami minta masyarakat tidak mudah terprovomasi dengan isu yang beredar sebab KKB saat ini tengah memainkan isu isu yang sifatnya hanya untuk memperkeruh keadaan,” imbuhnya. (rel/ade)
Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos
BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS https://www.myedisi.com/cenderawasihpos
Petugas tiba di lokasi sekitar pukul 09.15 WIT dan langsung melakukan pemeriksaan serta olah TKP.…
Rustan menjelaskan, dukungan dana dari Pemkot Jayapura tidak selalu harus sama dengan nominal yang diajukan…
Kapolres Jayapura AKBP Umar Nasatekay, S.I.K melalui Kasat Lantas Polres Jayapura, AKP Robertus Rengil, mengatakan…
Kepala Puskesmas Sentani, dr. H. Farid Yusuf, menjelaskan bahwa pemeriksaan kesehatan yang dilakukan meliputi pemeriksaan…
Ia meminta kepada seluruh kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) agar segera memanggil dan mengingatkan bawahannya,…
Penangkapan pelaku bermula dari laporan masyarakat terkait hilangnya hewan ternak sapi di wilayah Arso II,…