Categories: BERITA UTAMA

Operasi SAR di Yapen Resmi Ditutup

Dalam operasi SAR tersebut, dua Search and Rescue Unit (SRU) dikerahkan. SRU I melakukan penyisiran permukaan laut menggunakan satu unit Landing Craft Rubber (LCR) dengan empat personel. SRU II melakukan penyisiran darat di sepanjang pesisir pantai dengan bantuan drone.

Sejumlah peralatan turut dikerahkan, antara lain satu unit truk personel, satu unit Rescue D-Max, satu unit LCR, dua unit speedboat, satu unit AquaEye, dua unit drone, serta perlengkapan SAR pendukung lainnya. Operasi SAR melibatkan unsur Basarnas, Polsek Bonggo, Koramil Bonggo, Yonif TP/809 NTM Sarmi, Polair Polres Sarmi, serta pihak keluarga korban.

Silvia menjelaskan, peristiwa tersebut terjadi pada Kamis (1/1) sekitar pukul 12.30 WIT. Korban bersama dua rekannya mandi di Pantai Taronta dan berenang agak jauh dari bibir pantai.

Ketiganya kemudian terseret arus kuat. Dua rekan korban berhasil diselamatkan oleh warga, sementara korban tenggelam dan tidak sempat tertolong. Upaya pencarian awal oleh keluarga dan warga belum membuahkan hasil, sehingga kejadian tersebut dilaporkan ke Pos SAR Sarmi untuk mendapatkan bantuan pencarian. (rel/ade)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2 3

Juna Cepos

Recent Posts

Kejari Merauke Lelang Sejumlah Barang Rampasan Tindak PIdana UmumKejari Merauke Lelang Sejumlah Barang Rampasan Tindak PIdana Umum

Kejari Merauke Lelang Sejumlah Barang Rampasan Tindak PIdana Umum

Kepala Kejaksaan Negeri Merauke Dr. Paris Manalu, SH, MH, didampingi Kepala Seksi Pemulihan Aset Arief…

2 days ago

Wali Kota Pastikan Seluruh OPD Definitif Januari Ini

Saat ini, Pemerintah Kota Jayapura telah melantik sebanyak 26 pimpinan OPD sebagai pejabat definitif. Namun…

2 days ago

Penumpang Lebih Banyak yang Berangkat daripada yang Turun di Merauke

Plt Kepala PELNI Cabang Merauke Sandi mengungkapkan, KM Tatamailau yang tiba dan sandar di Dermaga…

2 days ago

ASN Tidak Disiplin, Gaji dan TPP Ditahan

Untuk itu, Rustan Saru meminta Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Jayapura agar segera melakukan evaluasi menyeluruh…

2 days ago

Merauke Jadi Tuan Rumah Sidang Musyawarah Pekerja Lengkap PGI

Ketua Panitia Pelaksana Soleman Jambormias didampingi Wakil Ketua dan Sekretaris Panitia kepada wartawan mengungkapkan, Sidang…

2 days ago

Arus Balik Nataru di Pelabuhan Jayapura Masih Padat

"Untuk penumpang yang turun dari KM Dorolonda hari ini sebanyak 1.337 orang. Sedangkan data penumpang…

2 days ago