Categories: PARIWARA

Gubernur Lepas Ekspor Kayu ke China

Sepanjang 2025 Total Sebanyak 43 Kontainer Diekspor

JAYAPURA – Pemerintah Provinsi Papua melalui Dinas Kehutanan dan Lingkungan Hidup (DKLH) Papua dan Dinas Perdagangan dan Perindustrin Papua, resmi melepas ekspor 10 kontainer kayu olahan dari Pelabuhan Jayapura menuju Pelabuhan Shanghai, China, Selasa (25/11).

Pengiriman ini dilakukan langsung oleh Gubernur Papua Matius D. Fakhiri, didampingi Wakil Gubernur Aryoko Rumaropen, Pj Sekda, para kepala OPD, Plt Kepala DKLH Papua, Yaconias Maintindom dan Plt. Kadis Perdagangan dan Perindustrian Provinsi Papua, Anthon Y. Imbeni. Gubernur Fakhiri mengatakan ekspor ini menjadi bukti bahwa industri pengelolaan kayu di Papua telah tumbuh signifikan dan mampu memenuhi standar permintaan pasar internasional.

“Ekspor kayu olahan ini menjadi bukti bahwa Papua terus bergerak maju dan mampu mengambil peran strategis dalam rantai nilai global. Jika dulu Papua lebih banyak mengekspor bahan mentah, hari ini kita menunjukkan bahwa nilai tambah bisa diciptakan di tanah kita sendiri,” ujar Gubernur.

Page: 1 2 3

Juna Cepos

Recent Posts

Pemprov Siapkan Pembangunan 14 Ribu Rumah Rakyat

Gubernur Papua Mathius D Fakhiri, mengatakan program tersebut merupakan bagian dari upaya pemerintah daerah untuk…

13 hours ago

Dugaan Penimbunan BBM, Lima Kendaraan Diamankan

Wakil Wali Kota Jayapura, Rustan Saru menjelaskan bahwa saat ini tim terpadu atau Garnisun terus…

14 hours ago

BPKAD Siapkan Lima Mobil Dinas Pimpinan OPD

Ia menambahkan, pada awal bulan lalu Pemkot Jayapura juga telah menyalurkan enam unit kendaraan dinas…

15 hours ago

“Suamiku dengan Temannya Terdampar di Sebuah Pulau, Katanya Masih Hidup”

Agus Salim dan Sa’di berangkat dari Pangkalan Pendaratan Ikan (PPI) Hamadi menggunakan satu unit perahu…

16 hours ago

DKP Berharap Pembangunan Pelabuhan Perikanan Besar

Kepala DKP Papua Iman Djuniawal, mengatakan selama ini sebagian besar hasil tangkapan ikan di Wilayah…

17 hours ago

Transformasi Digital Kesehatan Berbasis AI Bisa Tekan Biaya Inflasi Medis

Dengan posisi sebagai ekonomi terbesar di kawasan dan anggota G20, ia menyebut bahwa Indonesia memiliki…

18 hours ago