

Ketua tim pemulihan Kabupaten Yalimo Didimus Wantik,SPd, bersama DPRK Kabupaten Yalimo, dan para kepala distrik usai meninjau pembersihan puing-puing kebakaran bangunan kios, ruko, toko di Yalimo, Selasa (23/9) (foto:HUMAS YALIMO)
YALIMO– Ketua tim penanganan bantuan bencana tanggap darurat rasisme dan pemulihan daerah kabupaten Yalimo yang juga Asisten I Bidang Pemerintahan Setda Kabupaten Yalimo Didimus Wantik,SPd, Ketua II DPRK Kabupaten Yalimo Edy Peyon, Anggota DPRK Kabupaten Yalimo Edison Peyon , kepala Distrik Abenaho Herlinus Wandik , Kepala Distrik Elelim Luki Kepno, Kepala Distrik Apalapsili dan Kepala Distrik Benawa bersama anggota tim melihat secara langsung pembersihan puing-puing kebakaran bangunan kios, ruko, toko oleh alat berat.
Selain itu mereka juga melihat dan meninjau secara langsung pelayanan Rumah sakit R. Dabi Elelim dan Puskesmas Elelim Kabupaten Yalimo Provinsi Papua Pegunungan. Ketua II DPRK Kabupaten Yalimo Edy Peyon dalam keterangan persnya mengatakan bahwa pihaknya bersama tim turun dan ikut melihat secara langsung pembersihan puing – puing bangunan kios, ruko, toko dan rumah tempat tinggal warga nusantara dan OAP di ibu kota Kabupaten Yalimo.
Page: 1 2
Kasus pertama terjadi pada November 2025, ketika almarhumah Irene Sokoy meninggal dunia bersama bayi yang…
Kepala BPJS Kesehatan Cabang Jayapura, Hernawan Priyastomo, menjelaskan bahwa pelayanan JKN menerapkan sistem berjenjang. Peserta…
Pemalangan kedua sekolah tersebut dilakukan oleh keluarga Mebri dan Wamblolo. Hal ini dilakukan sebagai bentuk…
Ketua Tim Layanan Meteorologi Publik, BMKG Wilayah V Jayapura, Ezri Ronsumbre mengatakan secara umum, pola…
Direktur Utama Bank Papua, Yuliana D. Yembise, menyampaikan bahwa kerja sama ini merupakan momentum penting…
“Untuk pelanggaran pertama pasti ada teguran lisan, namun untuk selanjutnya kendaraan akan kami derek dan…