Categories: SEPAKBOLA DUNIA

Manchester City Permalukan Manchester United di Old Trafford

Memasuki babak kedua, City kembali mengambil inisiatif menyerang terlebih dahulu. Gol dicetak lewat sundulan Haaland memanfaatkan umpan silang Bernardo Silva sehingga skor berubah menjadi 2-0 menit 49.

Tertinggal dua gol, United berusaha untuk memperkecil ketertinggalan. Man U sempat mendapat peluang lewat tendangan Marcus Rashford yang masih menyamping.

Alih-alih memperkecil ketertinggalan, United malah kembali kebobolan setelah City mencetak gol ketiga mereka pada pertandingan itu menit 80. Umpan tarik Haaland dapat dimaksimalkan menjadi gol Foden sehingga skor berubah menjadi 3-0.

Pada sisa waktu pertandingan, United berupaya untuk setidaknya memperkecil ketertinggalannya. Namun hingga peluit panjang dibunyikan, skor 3-0 untuk kemenangan City tetap bertahan.

Selanjutnya Manchester City akan menjamu Bournemouth pada pekan ke-11 Liga Inggris, Sabtu (4/11). Sedangkan Manchester United akan bertandang ke markas Fulham, pada hari yang sama. (*)

Berikut hasil lengkap Liga Inggris pekan ke-10:

Crystal Palace 1 – 2 Tottenham Hotspur

Chelsea 0 – 2 Brentford

Arsenal 5 – 0 Sheffield United

Bournemouth 2 – 1 Burnley

Wolves 2 – 2 Newcastle United

West Ham 0 – 1 Everton

Aston Villa 3 – 1 Luton Town

Brighton 1 – 1 Fulham

Liverpool 3 – 0 Nottingham Forest

Manchester United 0 – 3 Manchester City

Sumber: Jawapos

Page: 1 2

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos
Tags: Liga Premier

Recent Posts

Satu Staf BPBD Meninggal, Janji Bangun Jalan dengan Nama Simon PampangSatu Staf BPBD Meninggal, Janji Bangun Jalan dengan Nama Simon Pampang

Satu Staf BPBD Meninggal, Janji Bangun Jalan dengan Nama Simon Pampang

Dari 139 Kampung dan kelurahan di Kabupaten Jayapura, ternyata masih ada kampung yang berada di…

6 hours ago

Antisipasi Masuknya Super Flu di Pelabuhan dan Bandara

Ketua Tim Kerja Pengawasan Faktor Risiko Kesehatan Orang BKK Jayapura, dr. Danur Widura, menyatakan bahwa…

6 hours ago

Lampu Jembatan Merah Mati Gara-gara Kabel Dicuri

Kondisi ini menurutnya tidak hanya menimbulkan ketidaknyamanan bagi para pengendara, tetapi juga meningkatkan risiko kecelakaan…

7 hours ago

Angin Kencang 30 Knot Paksa KM Sinabung “Tertahan” 13 Jam di Pelabuhan Biak

Berdasarkan data Pelni, arus balik melalui KM Sinabung tujuan Jayapura kali ini mencatat penjualan tiket…

7 hours ago

Program MBG 3B, Cegah Stunting Sejak Dalam Kandungan

Karena selain mencukupi gizi anak sekolah, setiap SPPG harus mengalokasikan 10 persen untuk pencegahan stunting…

8 hours ago

Polairud Waropen Evakuasi 9 Korban Boat Terbalik di Perairan Saireri

Insiden ini bermula saat sebuah speed boat rute Kampung Demba menuju Kabupaten Waropen terbalik setelah…

8 hours ago