

Pelatih Manchester United, Erik Ten Hag (manutd.com).
JAKARTA– Manchester United terpantau kembali pada jalur kemenangan setelah menaklukan Chelsea di Old Trafford pada Rabu (6/12) kemarin.
Anak asuh Erik Ten Hag berhasil mengamankan poin penuh setelah unggul dengan skor 2-1 di akhir laga.
Sebelumnya, Manchester United menerima serangan kabar tentang ketidakharmonisan di ruang ganti akibat kekalahan buruk di Newcastle pada hari Sabtu (2/12) lalu.
Erik Ten Hag mengambil keputusan berani dengan tidak menurunkan Marcus Rashford sejak menit awal saat Chelsea bertandang ke kota Manchester.
Namun, langkah tersebut terbayar dengan kinerja keras dan semangat dari timnya, yang sebenarnya bisa dengan mudah menang dengan skor lebih banyak jika mampu memanfaatkan peluang dengan sempurna.
Usai pertandingan, Ten Hag menegaskan permasalahan yang menyelimuti klubnya dalam beberapa waktu terakhir bukanlah suatu krisis yang perlu diperbesarkan.
Menurutnya, ia hanya perlu mengarahkan agar para punggawa Setan Merah dapat fokus sepenuhnya pada jalannya permainan.
Page: 1 2
Gubernur Papua Matius D. Fakhiri mengatakan, PT Irian Bhakti Mandiri memiliki aset bernilai besar yang…
Peringatan tinggi gelombang tersebut muncul di perairan utara Papua dikarenakan beberapa hari terakhir terpantau signifikan.…
Provinsi baru ini nantinya akan membawahi wilayah adat Saireri, yang mencakup lima kabupaten yaitu; Biak…
Pelantikan tersebut dilaksanakan setelah tiga bulan masa pemerintahan Gubernur dan Wakil Gubernur Papua pasca dilantik…
“Banyak anak di Papua menghadapi hambatan, bukan hanya soal jarak sekolah, tetapi kondisi ekonomi keluarga.…
Mesin menderu pelan, membelah air tenang menuju Kampung Enggros, sebuah pemukiman unik yang berdiri di…