Categories: METROPOLIS

Bukan Sekedar Jalan-Jalan, Turkam Untuk Penuhi Janji

JAYAPURA  – Setelah menjalankan kegiatan selama tiga hari di Kampung Skouw Mabo Distrik Muara Tami, Wali Kota Jayapura, Abisai Rollo menutup seluruh rangkaian dengan memaparkan aspirasi dan hasil pelayanan yang diselenggarakan oleh  Ketua Tim Asistensi Turkam, Evert N Merauje yang juga Plt Sekda Kota Jayapura.

  Dari laporan tim Asistensi Turkam, masyarakat sangat antusias dalam menyambut layanan publik yang diselenggarakan seperti pelayanan kesehatan, Pencatatan Sipil terkait dokumen kependudukan, pelatihan kerajinan tangan,  pasar murah dan yang lainnya.

  Ada juga pembangunan gedung Koperasi Merah Putih, peletakan batu pertama pembangunan dua unit rumah bantuan, peninjauan sekolah, gereja, penanaman bibit jagung, bantuan perlengkapan olahraga, bantuan bibit ikan untuk mendukung program MBG dan juga peresmian gedung sekolah SMKN 7 Jayapura.

  Sementara untuk aspirasi masyarakat sebagian besar terkait, pemberdayaan masyarakat seperti, lowongan kerja, bantuan UMKM, ada juga menyoroti SDM aparatur dan tata kelola dana kampung, pemekaran distrik, pembangunan taluk sepanjang pesisir pantai Skouw, angkutan umum, dana operasional para kepala suku dan Ondoafi dan beberapa usulan lainnya.

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Operasi Batal Gara-gara Air Tak Ngalir

Kepala Unit Kemoterapi RSUD Jayapura, dr Jan Frits Siauta, SpB subsp (K), Finacs mengungkapkan, sejak…

16 hours ago

Target Lansia, Pelaku Raup Puluhan Juta dan Belasan Gram Emas

Menurut Kapolsek, modus yang digunakan pelaku adalah dengan membujuk korban menggunakan iming-iming nomor togel yang…

17 hours ago

Bakal Provinsi Papua Utara Harus Jauh dari “Proyek Elit”

Menurut BTM, pembentukan Papua Utara bukan sekadar pemekaran administratif, melainkan langkah strategis untuk memperpendek rentang…

18 hours ago

Alokasi Anggaran Tak Sebanding Kebutuhan Riil, Keselamatan Pasien Terancam

Bagi pasien yang tubuhnya kian rapuh akibat terapi, menaiki tangga karena lift rusak bukan sekadar…

19 hours ago

Koordinasi Dapur MBG Belum Optimal

Dikatakan, pihaknya memiliki tugas pada aspek ketersediaan, keterjangkauan, dan keamanan pangan. Namun, koordinasi dengan pengelola…

20 hours ago

Kebijakan Nasional Harus Selaras Budaya di Papua

Hal ini dinilai krusial agar setiap program pemerintah dapat diterima dan dirasakan manfaatnya secara optimal…

21 hours ago