Categories: METROPOLIS

Elsye Rumbekwan: Sekwan Perlu Edukasi Anggota DPR Baru

   Sementara itu staf ahli Gubernur Papua,  Elsye Rumbekewan,  mengatakan keberadaan sekwan   harus bisa menjembatani antara kepentingan eksekutif dan legislative. Diakui,  kadang-kadang di satu sisi juga kinerja membutuhkan kesabaran, membutuhkan  pengabdian yang lebih.

  Karena itu,  lewat rakerda ini hal yang diharapkan oleh Pj Gubernur, para sekwan   perlu merancang program-program untuk   memberdayakan  diri sendiri dan mampu menjembatani pekerjaan atau menjembatani apa yang menjadi tugas pokoknya  sebagai penghubung antara eksekutif dan legislatif.

   “Kemudian mereka juga merumuskan program kegiatan untuk mengedukasi anggota dewan yang baru, sehingga mengedukasi itu dengan maksud supaya anggota dewan yang baru ini sedikit banyak memahami aturan-aturan yang berlaku terkait dengan apa, pembiayaan, keuangan yang terkait. Karena ada aturan yang mengatur siapapun dia ketika hal itu berhubungan dengan  keuangan negara, maka kita harus pertanggungjawabkan sesuai dengan aturan. sehingga tidak tidak menyulitkan mereka dalam tugas mereka,” tambahnya. (roy/tri).

Dapatkan update berita pilihan setiap hari dari Cenderawasihpos.jawapos.com 

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Kemenhut: Pencabutan Izin 28 Perusahaan Tata Perekonomian Berbasis SDA

“Kementerian Kehutanan menghormati dan mendukung atas langkah yang dilakukan oleh Satgas PKH sesuai dengan kewenangan…

17 hours ago

KM. Bintang Laut Tenggelam di Laut Arafura, Satu Tewas, Enam Hilang

Sebanyak 13 anak buah kapal ditemukan di laut dan selamatkan oleh kapal nelayan yang melintas…

18 hours ago

Tiga Anggota TPNPB-OPM Kembali ke Pangkuan NKRI

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

19 hours ago

Tuntut Ganti Rugi, TK Negeri Pembina Merauke Dipalang Pemilik Hak Ulayat

Lusia Leftumun mengungkapkan, pemalangan ini merupakan yang kedua kalinya. Di tahun 2025 saat sekolah mau…

20 hours ago

Dewan Adat Papua Wilayah Hubula Imbau Jaga Kedamaian Bersama

Ketua Dewan Adat Wilayah Hubula Enggelbert Sorabut menyebutkan jika wilayah Adat Daerah Hubula atau Hubulama…

22 hours ago

Temui Puluhan Pencaker: “Saya Datang untuk Memperbaiki, Bukan Menyalahkan”

Massa yang terdiri dari ibu-ibu, bapak-bapak, hingga pemuda tersebut datang menuntut keadilan. Beberapa menuntut kejelasan…

23 hours ago