

Kapolres Mimika AKBP Billyandha Hildiario Budiman memakaikan rompi kepada seorang pemerhati keamanan. (Foto: Istimewa).
MIMIKA – Dalam rangka memperkuat sinergi antara Polri dengan masyarakat dalam menciptakan keamanan lingkungan, Kapolres Mimika AKBP Billyandha Hildiario Budiman meresmikan Sekertariat dan Pos Peduli Keamanan (PEKA) pada Sabtu (6/12) malam.
Kegiatan itu dihadiri oleh sejumlah perwira Polres Mimika, Polsek jajaran serta warga Kerukunan Keluarga Jawa Bersatu (KKJB).
“Terima kasih buat Para tamu undangan yang sudah berkenan hadir dalam cara peresmian Kantor Sekretariat dan Pos Peka Garda Merah Putih,” kata Ketua KKJB Cabang Sp4, Abdul Rosyid.
“Semoga peresmian Sekretariat dan Pos Peka Garda Merah Putih ini bisa bermanfaat buat kita semua .Mari kita bersama – sama untuk aktif dan jaga keamanan di lingkungan kita ini, sehingga situasi kamtibmas di lingkungan ini aman dan tidak ada gangguan apa-apa,” katanya.
Sekretariat dan Pos PEKA ini diharapkan dapat menjadi pusat kegiatan yang efektif dan efisien dalam mendukung program-program KKJB.
Page: 1 2
Kasi Humas Polres Mimika Iptu Hempy Ona membenarkan bahwa saat ditemukan, korban berada dalam posisi…
Kapolresta Jayapura Kota, Kombes Pol Fredrickus Maclarimboen, mengungkapkan bahwa PU diduga menggelapkan dana BOS sebesar…
Sepanjang tahun 2025 hingga awal 2026 ini, Satreskrim Polres Biak Numfor mencatat telah menerima sebanyak…
Meski anomali cuaca di Papua masih terbilang positif, namun BMKG tetap menghimbau kepada masyarakat untuk…
Jika ada keperluan mendesak oleh setiap OPD ataupun para bendahara, wajib disampaikan pimpinan dalam hal…
Menurutnya, penarikan retribusi sampah rumah tangga di Kota Jayapura membutuhkan sinergi semua pihak, mulai dari…