Categories: PEGUNUNGAN

Komunitas Intelektual Wenam, Geya, dan Goyage Gelar Seminar dan Kongres ke-III

“Seminar dan kongres ini melatih mahasiswa untuk tidak hanya aktif sebagai peserta, tetapi juga menjadi panitia yang belajar tentang organisasi, kepemimpinan, dan tanggung jawab sosial,” tambahnya.

Selain itu, menurut Demisori, kegiatan ini juga mendorong kesiapan mahasiswa menghadapi dunia kerja dengan menumbuhkan etos kerja, profesionalisme, dan kemampuan adaptasi terhadap tantangan masa depan.

Dalam laporan panitianya, Demisori menyebut kegiatan ini dapat terlaksana berkat dukungan penuh anggota komunitas, para senior, dan donatur, dengan total dana terkumpul sekitar Rp. 25 juta.

Ia menyampaikan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada seluruh pihak yang telah berkontribusi, khususnya kepada Anggota DPR Papua Pegunungan, Takinus Yikwa, yang berkenan membuka kegiatan dan memberikan bantuan dana, serta kepada Kepala Dinas Komunikasi dan Digitalisasi (Komdigi) Kabupaten Tolikara, Derwes Yikwa, yang turut hadir memberikan materi seminar tentang “Peran Diskomdigi dalam Pemerintahan.

“Kami sangat bersyukur atas dukungan dan perhatian para senior. Kehadiran mereka memberi motivasi besar bagi kami untuk terus belajar dan berkontribusi bagi pembangunan daerah,” ujar Demisori.

Page: 1 2 3

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos

Recent Posts

Papua Kekurangan Dokter Bidan SpesialisPapua Kekurangan Dokter Bidan Spesialis

Papua Kekurangan Dokter Bidan Spesialis

"Total seluruh penduduk di wilayah Papua sebanyak 4,58 juta jiwa. Untuk Provinsi Papua sebanyak 1,10…

7 hours ago

Makanan Disebut Tidak Layak, Dapur Lapas Abepura Disidak

Pemeriksaan dilakukan secara menyeluruh, mulai dari proses penerimaan bahan makanan, kebersihan dan kelayakan dapur, kondisi…

8 hours ago

Seriusi Penanganan HIV-AIDS, KPA Kota Jayapura Susun Renstra

Penyusunan Renstra tersebut dibahas dalam dua kali rapat koordinasi lintas sektor. Rapat pertama dipimpin langsung…

8 hours ago

PDIP Papua Soroti Pembentukan Dewan Eksekutif TP3C

BTM menegaskan, PDI Perjuangan menghormati keputusan dan kewenangan Gubernur Papua dalam membentuk struktur percepatan pembangunan…

9 hours ago

Sejumlah Anak Perusahaan PT Irian Bhakti Bermasalah

“Kami akan usahakan lebih cepat dari waktu yang diberikan gubernur, ada beberapa yang harus diperbaiki.…

10 hours ago

300 Lebih Tenaga Kerja Diganti Sesuai Rekomendasi BPK

Kepala DLH Kabupaten Jayapura, Salmon Telenggeng, mengatakan bahwa pergantian tenaga kerja tersebut merupakan tindak lanjut…

11 hours ago