

Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Jayawijaya Amos Asso, SH (foto:Denny/ Cepos)
WAMENA – Dinas Lingkungan Hidup Provinsi Papua Pegunungan memastikan akan 1000 Pohon Pucuk merah telah ditanami dalam Kota Wamena selama 100 hari kerja Bupati dan Wakil Bupati Jayawijaya, khususnya dalam Kota Wamena, hal ini dilakukan untuk mengembalikan pesona wajah kota yang dulu telah hilang.
Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Jayawijaya Amos Asso, SH, menyatakan untuk program 100 hari kerja, dinas lingkungan hidup sudah melakukan peneneman 1000 pohon pucuk merah dalam Kota Wamena, seperti halaman kantor bupati Jayawijaya, tugu salib, taman -taman kota, Bandara Wamena, galaman Gedung Ukumiarek
“Untuk menanam 100 pohon dalam Kota Wamena sudah dilakukan tinggal bagaimanakita melakukan perawatan agar pohon pucuk merah ini bisa bertumbuh dengan baik di tempat -tempat yang kita tanami,”ungkapnya Sabtu (2/8) di Wamena.
Selain dalam Kota Wamena, kita juga telah melakukan penenaman pohon Zin di pinggiran kali baliem, hal ini dilakukan agar akar dari pohon tersebut bisa menahan tanah dipinggiran kali baliem yang kian terkikis oleh air kair kali apabila terjadi banjir
Page: 1 2
Kepatuhan tersebut dinilai penting untuk mendukung tata kelola kawasan hutan yang berkeadilan, transparan, dan berpihak…
Abdullah menilai, kasus korupsi yang kembali terjadi di sektor perpajakan menunjukkan adanya persoalan serius dalam…
Dalam rilis itu, Sebby menyebut Komandan Operasi TPNPB Kodap XVI Yahukimo, di bawah pimpinan Akar…
Wapres RI mendapat masukan langsung dari para siswa yang menerima manfaat dari program tersebut sehingga…
Menurutnya, sampai dengan saat ini pemerintah Provinsi Papua Pegunungan belum mengetahui secara pasti penyebab perubahan…
Coach RD mengaku sangat sulit mengalahkan pasukan Laskar Antasari di depan Barito Mania. Musim ini,…