Categories: FEATURES

Tak Ada Lagi Perploncoan, Cegah Paham Radikalisme dan Ideologi Berseberangan

Mencermati “Tradisi” Penyambutan Mahasiswa/i Baru Lewat Program PKKMB Uncen

Dalam tiga hari terakhir ini, sejumlah mahasiswa/i baru Universitas Cenderawasih mengikuti Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) 2025 Universitas Cenderawasih (Uncen). Lantas seperti apa perhatian dan rambu yang diterapkan pihak kampus terhadap kegiatan ini?

Laporan: Jimianus Karlodi_Jayapura

Sebelum memasuki perkuliahan, setiap mahasiswa baru menjalani pengenalan lingkungan kampus dengan berbagai materi. Tradisi pengenalan kehidupan kampus ini, juga masih belum lepas dengan berbagai atribut dan alat kebersihan yang harus dibawa para mahasiswa/i baru ini.

Setiap pagi, sekitar pukul 06.00 para mahasiswa-mahasiswi baru ini sudah mulai berdatangan ke kampus Uncen, dan disambut oleh para senior. Mereka berbaris sebelum memasuki lingkungan kampus, seperti halnya yang terlihat di Uncen Abepura.

Rektor Universitas Cenderawasih (Uncen), DR. Oscar Oswald O. Wambrauw, SE.,M.Sc.,Agr menyebut secara umum pelaksanaan pembukaan PKKMB di Auditorium kampus tersebut berlangsung aman dan lancar tanpa ada gerakan tambahan dari Mahasiswa baru (Maba).

Page: 1 2 3

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos

Recent Posts

Pencarian Korban Pesawat ATR 42-500 Berlanjut, Tim SAR Sisir Beberapa Titik

Kepala Seksi Operasi dan Siaga Kantor SAR Makassar Andi Sultan menyampaikan bahwa pihaknya kembali membagi…

19 minutes ago

Di 2025, 6 Kasus Filariasis Ditemukan di Mimika

Saat menemukan adanya orang dengan gejala-gejala Kaki Gajah maka akan langsung dilakukan oleh pemeriksaan oleh…

50 minutes ago

Tim DVI Polda Identifikasi Jenazah Pramugari Pesawat ATR 42-500 Florencia

Tim SAR Gabungan menemukan jenazah Florencia pada Senin (19/1). Jenazah itu terdata sebagai korban kedua yang…

1 hour ago

Ini Alasan Polres Merauke Belum Merilis Pelaku Pembunuhan Terhadap Kiki

Terkait dengan itu, Kapolres Merauke AKBP Leonardo Yoga didampingi Kasat Reskrim AKP Anugrah Sari Dharmawan,…

2 hours ago

Dishub Tertibkan Pengelolaan Parkir di Area Luar Mal Jayapura

Kepala Dinas Perhubungan Kota Jayapura, J. Sitorus, menjelaskan bahwa sebelum dilakukan penertiban, pihaknya telah lebih…

2 hours ago

Pemalangan Berujung Penganiayaan di Merauke

Dikatakan, anggota Pos Kudamati segera menuju TKP sambil menunggu kedatangan Kijang Kota. Namun, saat tiba…

3 hours ago