Categories: BERITA UTAMA

Jajaran Kapolres Polda Papua Dirombak 

    Berikut merupakan 11 Kapolres serta sejumlah pejabat Polda Papua yang dimutasi:

  AKBP I Ketut Suarnaya, S.I.K, M.H, Kapolres Merauke, dimutasikan sebagai Wadireskrimum Polda Bali.  Leonardo Yoga, S.I.K, M.M, Kasubdit III Ditreskrimsus Polda Papua, dimutasikan sebagai Kapolres Merauke.

    Kombespol. Singgih Rachmanto, S.I.K, Kabidkeu Polda Papua, dimutasikan sebagai Kabidkeu Polda Jatim. Kombespol Irwan Banuaji, S.I.K, M.S.I, Kabagrenprogar Reona Polda metro jaya, dimutasikan sebagai Kabidkeu Polda Papua.

     AKBP Abdus Syukur Felani, S.I.K, Kapolres Paniai dimutasikan sebagai Kapolres Solok Kota, Polda Sumbar. Kompol Dedy Agustinus Puhiri, A,Md, S.I.K, PS. Danyon C Satbrimob Polda Papua, dimutasikan sebagai Kapolres Paniai

    AKBP Afrizal Asri, S.I.K, Kapolres Intan jaya, dimutasikan sebagai Kapolres Palalawan Polda Riau.  Kompol Dr. Subekti Wibowo, S.H, M.Si, Wakapolres Paniai, dimutasikan sebagai Kapolres Intan jaya

    AKBP I Gede Putra, S.H, S.I.K, M.H, Kapolres Mimika, dimutasikan sebagai Kapolres Bangli Polda Bali. I Komang Budiyarta, S.I.K, Kapolres Boven digoel, dimutasikan sebagai Kapolres Mimika

    AKBP Wisnu Perdana Putra, S.H, S.I.K, CPHR, Kasubdit V Ditreskrimsus Polda Papua, dimutasikan sebagai Kapolres Boven Digoel.  AKBP Frederickus W.A Maclarimboen, S.I.K, M.H, Kapolres Jayapura, dimutasikan sebagai Wadirintelkam Polda Papua.

    AKBP Umar Nasatekay, S.I.K, Kapolres Lanny jaya dimutasikan sebagai Kapolres Jayapura.  Kompol Nursalam Saka, S.Pd, M.M, Wakapolres kepulauan Yapen, dimutasikan sebagai Kapolres Lanny jaya

    AKBP Damianus Dedy Susanto, S.H, S.I.K, M.H, Kapolres Biak Numfor, dimutasikan sebagai Wadirbinmas Polda Kalbar . AKBP Ari Trestiawan, S.H, S.I.K, M.H, Kasubdit Regident Ditlantas Polda Papua, dimutasikan sebagai Kapolres Biak Numfor

    AKBP Herzoni Saraghi, S.I.K, M.H, Kapolres kepulauan Yapen, dimutasikan sebagai Wadirpolairud.  Kompol Ardian Ukie Hercayo, S.I.K, M.I.K, Kasubbidpenmas Bidhumas Polda Papua, dimutasikan sebagai PS Kapolres Kepulauan Yapen

    AKBP Moh. Dafi Bastomi, S.H, S.I.K, Kapolres Pegunungan Bintang, dimutasikan sebagai Wadirresnarkoba Polda Papua. AKBP Anto Seven, S.I.K, S.H, Gadik Madya SPN Polda Papua dimutasikan sebagai Kapolres Pegunungan Bintang

    AKBP Timur Santoso, S.I.K, M.A.P, Kapolres Sarmi, dimutasikan sebagai Kabagdalpers RO SDM Polda Papua. Kompol Suparmin, S.I.P, M.H, Danyon D Pelopor Satbrimob Polda Papua dimutasikan sebagai PS Kapolres Sarmi. (kar/tri)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2 3

Juna Cepos

Recent Posts

Sepuluh Bulan Lebih, Misteri Kematian Nur Aulya Belum TerungkapSepuluh Bulan Lebih, Misteri Kematian Nur Aulya Belum Terungkap

Sepuluh Bulan Lebih, Misteri Kematian Nur Aulya Belum Terungkap

Nur Aulya dilaporkan hilang dari kediaman orang tuanya pada Minggu, 30 Maret 2025. Upaya pencarian…

20 hours ago

Sempat Melawan Pelaku Curanmor Dibekuk

Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol Fredrickus W. A. Maclarimboen melalui Kapolsek Jayapura Selatan AKP Muh.…

20 hours ago

DPR Papua Dorong Pemisahan Dinas PUPR dan PKPP

Menurut Alberth, penggabungan tersebut tidak sejalan dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Ia menegaskan bahwa…

21 hours ago

Pembayaran Denda Adat Belum Temukan Titik Temu Dua Kelompok Warga Memanas

Penyelesaian kasus tersebut sebelumnya telah di mediasi oleh polres Jayawijaya, namun tak mendapatkan titik temu…

21 hours ago

Kunjungan KemenHAM Langkah Strategis Perkuatkan Tri Darma Perguruan Tinggi

Menurut Oscar, MoU tersebut menjadi langkah strategis dalam memperkuat pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi, yakni…

22 hours ago

Nyatakan “Perang” Lawan ASN Indisipliner, Pengawasan Dilakukan Berlapis

Kondisi ini mendorong Wali Kota Jayapura, Abisai Rollo, bersama Wakil Wali Kota, Rustan Saru, mengambil…

22 hours ago