Categories: METROPOLIS

Tagih Utang Pelanggan, PT. AMJ Gandeng Kejari Jayapura

   Sementara itu, Kajari Jayapura Stanley Yos Bukara menjelaskan, kerja sama tersebut dilakukan karena pihaknya diperkenankan dan diperbolehkan membantu pemerintah atau perusahaan daerah untuk mengembalikan pendapatannya, salah satunya adalah terkait  tunggakan pelanggan ini.

  “Utang pelanggan itu salah satu aset atau pendapatan asli daerah, jadi kami diperbolehkan untuk membantu memediasi kepada para pelanggan yang menunggak untuk melakukan penagihan,” ujarnya.

  Kejari juga menegaskan bahwa, dalam menjalankan tugas dan fungsinya nanti tidak dikenakan biaya sepeserpun. “Kita pernah menangani tunggakan seperti ini dengan beberapa bank di Jayapura, hasilnya sangat baik dimana dalam tempo dua bulan kita bisa mengembalikan Rp  2 miliar,” ungkapnya.

   Diharapkan kerja sama dengan PDAM Jayapura ini bisa memberikan kontribusi dalam hal penagihan tunggakan pelanggan yang sudah mencapai puluhan Miliar hingga saat ini.(kim/tri)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Masuki 2026, Gubernur Optimis Papua Melangkah Maju

Menurut Fakhiri, pertumbuhan ekonomi Papua pada triwulan III 2025 mencapai 4,21 persen di mana ini…

17 hours ago

Kurangi Ketergantungan Pasokan Pangan dari Luar

Menurut Fakhiri, program ini dinilai menjadi langkah konkret untuk mengurangi ketergantungan pasokan pangan dari luar…

18 hours ago

Target Belum Tercapai Akibat Terkendala Sejumlah Faktor

  Selain itu, alasan lain Kemendukbangga Papua tidak mencapai target tersebut yakni adanya pergantian nomenklatur…

19 hours ago

Pantai Hamadi Masih Menjadi Pilihan Masyarakat

Salah seorang penjaga di Pantai Hamadi, Jimmly Rumkorem (47) mengatakan bahwa pantai Hamadi masih menjadi…

19 hours ago

Euforia Pergantian Tahun, Tinggalkan Sampah

  Jembatan yang seharusnya dilindungi, dijaga dan dirawat itu, karena merupakan salah satu ikonik di…

20 hours ago

Pasca Dijadikan Tersangka, Ketua Bunda PAUD Papua Selatan Segera Diperiksa

Kapolres Merauke AKBP Leonardo Yoga melalui Ps Kasi Humas Polres Merauke Ipda Andre MS, ditemui…

20 hours ago