Categories: METROPOLIS

Gunakan Joki, Lima  Peserta UTBK SNBT Langsung Gugur

Tahun 2024 ini, Uncen Buka Kuota 5.190 Mahasiswa Baru

JAYAPURAPeserta lulus Seleksi Nasional Berdasarkan Test (SNBT) di Universitas Cendrawasih tahun 2024 mulai mengikuti Ujian Tertulis Berbasis Komputer (UTBK), Selasa (30/4). UTBK SNBP ini digelar di beberapa tempat, salah satunya di kampus utama di Uncen.

  “Selain di Kampus utama, UTBK SNBT juga akan digelar di 6 Mitra Uncen di 6 wilayah di Papua,” jelas Rektor Uncen Oscar Oswald O. Warmrauw.

   Adapun jumlah peserts UTBK-SNBT Universitas Cenderawasih tahun 2024 sebanyak 1.585 peserta. Jumlah ini menurutnya mengalami penurunan sekitar 254 peserta dari tahun 2023 yang berjumlah 1.839 peserta.

  “Karena jumlah yang mendaftar tahun ini berkurang, sehingga UTBK-SNBT Uncen hanya dilakukan 1 gelombang saja,” katanya.

   Khusus untuk kampus utama jumlah peserta UTBK-SNBT 847 Peserta, dari jumlah inipun berkurang 5 orang. Hal itu terjadi karena 5 orang peserta ini melakukan tindakan yang melanggar ketentuan panitia.

   “Jadi tadi itu mereka menggunakan Joki, artinya karena alasan sakit, lalu ke 5 peserta ini menggantikan orang lain untuk UTBK, tindakan ini jelas melanggar ketentuan, sehingga ditolak dan untuk ke-5 peserta joki itu dinyatakan gugur,” tegasnya.

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

MBG Dorong Kehadiran dan Semangat Belajar Siswa SD YPK Ifar Babrongko

Di tengah kampung wisata yang berada di atas Danau Sentani ini, berdiri satu sekolah dasar,…

2 minutes ago

Kab. Jayapura Jadi Prioritas Pengembangan Jagung untuk Swasembada Pangan

Ia menjelaskan, melalui revisi besar kebijakan Presiden Republik Indonesia, program swasembada pangan kemudian diturunkan ke…

1 hour ago

Mahasiswa Semester IV Ditemukan Meninggal Dunia di BTN Furia

Kapolres Jayapura AKBP Umar Nasatekay, S.I.K melalui Kasat Reskrim Polres Jayapura, AKP Alamsyah Ali, S.H.,…

2 hours ago

Antusias Petani Nimbokrang Tinggi, 17 Hektare Jagung Sudah Tertanam

Ia menjelaskan, dari total 42 hektare lahan yang direncanakan untuk penanaman jagung, hingga kini 17…

3 hours ago

Polres Keerom Ungkap Kasus Penemuan Mayat di Kampung Asyaman

Kasus tersebut bermula dari ditemukannya seorang laki-laki berinisial VM (40) dalam kondisi meninggal dunia di…

4 hours ago

KPK Imbau Wajib Pajak Lapor Bila Alami Pemerasan

Menurut Asep, imbauan itu disampaikan sebagai bentuk pengawasan sekaligus aksi nyata KPK dalam menjaga kedaulatan…

5 hours ago