Categories: FEATURES

Drama PPD Japsel Tidak Mampu Runtuhkan Pilihan Suara Rakyat

   Namun pada akhirnya hari ini Sabtu (14/12) KPU Papua dengan berbagai pertimbangan menetapkan suara Distrik Japsel tetap sesuai dengan hasil pleno Kota Jayapura. Sehingga total keseluruhan suara BTM-YB di Kota Jayapura sebesar 90.859 sementara Mari-Yo mendapatkan 114.271 suara.

  Meskipun hasil itu tidak berubah, namun BTM-YB tetap unggul dibandingkan MARI-YO. Akumulasi keseluruhan suara 9 Kabupaten/Kota di Provinsi Papua BTM-YB menang dengan total 269.970 sementara Mari-Yo hanya mendapatkan 262.777 suara. KPU Papua kemudian menetapkan BTM-YB menjadi pasangan  calon terpilih pilkada Papua. Dengan ini maka drama PPD Japsel menjadi sia sia bagi pasangan Mari-Yo.

   BTM mengatakan kemenangan tersebut merupakan kemenangan rakyat Papua. “Partai politik hanya simbol administrative, namun kemenangan sesungguhnya lahir dari suara rakyat,” tuturnya saat jumpa pers kemenanfan dengan awak media dk Kantor DPD PDIP Papua, Sabtu (14/12).

   Ia pun mengatakan bawa kemenangan tersebut merupakam hadiah natal bagi seluruh rakyat Papua. “Kami menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh pihak terlebih khusus masyarakat uang telah memilih pasangan BTM-YB,” pungkasnya (*/tri)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2 3

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos

Recent Posts

Laka Lantas Berujung Maut, Staf Bank Papua Tewas Dikeroyok

Kapolres Yalimo, Kompol Joni Samomsabra, menjelaskan bahwa kecelakaan bermula saat sebuah mobil Mitsubishi Triton warna…

9 hours ago

Remaja Dilaporkan Hilang, Ternyata Enggan Pulang

Kapolsek Muara Tami, AKP H. Zakarudin, mengungkapkan bahwa pihaknya telah memastikan keberadaan Petrus. Namun, yang…

10 hours ago

Ratusan Siswa Smansa Ikut Seleksi SNBP-PTN

Ia mengungkapkan kurang lebih 100 siswa dari SMA Negeri 1 Jayapura yang mengikuti seleksi itu.…

11 hours ago

Pemkot Diminta Update Kasus Dugaan Penimbunan BBM

Menurut Barend, kehadiran Tim Terpadu ini menjadi salah satu program unggulan Pemkot Jayapura dalam memperkuat…

12 hours ago

Meski Terbatas, Masyarakat Antusias Ikuti Pelayanan SIM Gratis

Pelayanan perpanjangan SIM gratis ini dilaksanakan serentak di tiga lokasi, yakni halaman Mapolda Papua, Polresta…

13 hours ago

OPD Dituntut Hadirkan Inovasi dan Perubahan

Rustan Saru menyampaikan bahwa sepanjang tahun 2025 merupakan masa penyesuaian kebijakan sejak dirinya bersama Wali…

14 hours ago