

Pj Sekda saat menemui para orang tua mahasiswa belum lama ini, dimana saat ini Pemprov secara bertahap melakukan pembayaran tunggakan. Elfira/Cepos
Kadis Kominfo : Pj Gubernur Papua Tetap Mencari Solusi Untuk Generasi Papua yang Sedang Belajar.
JAYAPURA – Pemerintah Provinsi Papua, angkat bicara perihal isu simpang siur pembiayaan tunggakan Beasiswa Unggul Papua (BUP). Dimana tunggakan beasiswa Juli-Desember sebesar Rp 116,8 miliar.
Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Provinsi Papua meminta semua pihak bisa menahan diri. Terlebih, kewajiban Pemprov Papua sudah dilakukan. Sebelumnya juga telah dilakukan korespondesi pada pihak kampus.
“Semua sudah tahu gejolak BUP dampak perubahan dari regulasi, Pemprov melalui Pj Gubernur sudah melakukan beberapa hal menyelsaikan masalah ini. Termasuk terakhir dengan mengkoordinasikan dengan provinsi DOB serta 9 kabupaten/kota di Provinsi Papua di tengah dinamika pemerintahan dan fiskal,” ucap Kepala Kominfo Papua, Jeri Agus Yudianto, saat dikonfirmasi Cenderawasih Pos, Senin (29/1).
Disampaikan Jeri, pemerintah tak pernah diam terkait dengan persoalan ini. Bahkan sudah dilakuan realisasi pembayaran BUP luar negeri yang saat ini kuliah di Corban University USA dan beberapa kampus di USA.
Sebanyak 13 anak buah kapal ditemukan di laut dan selamatkan oleh kapal nelayan yang melintas…
Ia tak menampik bahwa Indonesia masih menghadapi sejumlah persoalan terkait pelanggaran HAM yang belum sepenuhnya…
Indonesia menjadi Presiden Dewan HAM adalah sebuah hal yang lumrah. Dimana lima region lainnya dibelahan…
Evan Soumilena dikenal sebagai pemain Tim Nasional Futsal Indonesia yang aktif membela Indonesia di berbagai…
Kegiatan patroli menyasar sejumlah titik pusat aktivitas masyarakat, seperti pertokoan, kios pedagang, serta ruas jalan…
Dalam pertemuan tersebut, Iptu Wilhelma Kurut menyampaikan keprihatinan atas maraknya penyakit masyarakat di kalangan pemuda,…