Categories: BERITA UTAMA

Agenda HAN, Jadi Kunjungan Jokowi ke-18 Kalinya ke Papua

JAYAPURA – Presiden Jokowi, diagendakan berkunjung ke Papua pada 23 Juli bertepatan dengan peringatan Hari Anak Nasional (HAN). Dalam kunjungannya itu, mantan Walikota Solo ini akan didampingi Ibu Negara Iriana Jokowi.

  Agenda kegiatan HAN ini merupakan kunjungan Jokowi ke-18 kalinya, semenjak dirinya menjadi Presiden Indonesia. Kunjungan ini, kemungkinan menjadi kunjungan terakhirnya sebelum mengakhiri masa jabatannya sebagai Presiden RI pada 20 Oktober 2024 mendatang.

   Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Provinsi Papua, Jeri Agus Yudianto, mengatakan Pj Gubernur Papua, M Ridwan Rumasukun sangat konsen untuk mendukung suksesnya acara peringatan HAN yang dihadiri langsung oleh Presiden Jokowi.

  “Khusus untuk tempat acara yang berlokasi di Istora Papua Bangkit, Kabupaten Jayapura  sedang dilakukan pembenahan di lokasi, dipastikan sebelum puncak acara sudah bisa digunakan dengan baik,” ucap Jeri, kepada Cenderawasih Pos, Selasa (16/7).

  Lanjut Jeri, untuk sumber daya yang ada di Istora, termasuk di seluruh kompleks Stadion Kampung Harapan seperti listrik, air bersih, telekomunukasi dan fasilitas gedung lainnya tidak ada kendala.

  “Khusus acara akan diisi oleh penampilan anak anak di kabupaten dan kota Jayapura yang dikoordinir oleh Pemda setempat, melalui perangkat daerah pengampu masing masing,” ujarnya.

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Pembayaran Denda Adat Belum Temukan Titik Temu Dua Kelompok Warga Memanas

Penyelesaian kasus tersebut sebelumnya telah di mediasi oleh polres Jayawijaya, namun tak mendapatkan titik temu…

3 hours ago

Tetapkan PBB P2 Bandara Rp 11,1 Miliar, Angkasa Pura Ajukan Keringanan

Penetapan tersebut merupakan hasil pembahasan antara Bapenda dan Bupati Jayapura, yang sebelumnya telah disepakati dan…

4 hours ago

Ditemukan Sejumlah Siswa Belum Lancar Membaca

Sekolah rakyat terintegrasi 77 Merauke yang menempati sebagian dari gedung SMKN 2 Merauke di Jalan…

5 hours ago

Pemerintah Harus Hadir Hingga Kampung Terjauh

Menurutnya, masih banyak masyarakat di wilayah pedalaman yang hidup jauh dari pusat pemerintahan dan belum…

5 hours ago

Dua Spesialis Hipnotis di Jayapura Dibekuk

Kedua pelaku yang diamankan masing-masing berinisial DI (38) dan A (28). Penangkapan ini merupakan tindak…

6 hours ago

Pemkab Jayapura Dorong Bandara Sentani Buka Penerbangan Internasional

Bupati Yunus Wonda mengatakan, rapat koordinasi ini diharapkan menjadi langkah awal dukungan bersama antara Pemerintah…

6 hours ago