Categories: SEPAKBOLA DUNIA

Taklukkan Celta Vigo 1-0, Girona Rebut Puncak Klasemen La Liga dari Real Madrid

LAGA Girona menghadapi Celta Vigo menjadi laga pembuka pekan ke-11 La Liga yang semakin sengit.

Bermain di kandang sendiri Girona berhasil menundukkan sang tamu Celta Vigo pada Sabtu (28/10) dini hari.

Gol semata wayang Yangel Herrera berhasil mengantarkan kemenangan 1-0 Girona atas Celta Vigo.

Memulai laga babak pertama kedua tim bermain ketat dengan pertarungan yang sengit di lini tengah.

Girona melakukan ancaman pada menit 32 lewat Miguel Gutierrez namun tembakannya berhasil diblok oleh pemain belakang Celta Vigo, Unai Nunez.

Girona kembali mengancam pada menit 42 lewat Jonathan Bamba, kali ini tembakannya berhasil dijinakkan oleh kiper Celta Vigo, Vicente Guaita.

Rapatnya lini pertahanan kedua tim memaksa babak pertama berakhir dengan skor kacamata.

Page: 1 2

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos

Recent Posts

Pembayaran Denda Adat Belum Temukan Titik Temu Dua Kelompok Warga Memanas

Penyelesaian kasus tersebut sebelumnya telah di mediasi oleh polres Jayawijaya, namun tak mendapatkan titik temu…

2 hours ago

Tetapkan PBB P2 Bandara Rp 11,1 Miliar, Angkasa Pura Ajukan Keringanan

Penetapan tersebut merupakan hasil pembahasan antara Bapenda dan Bupati Jayapura, yang sebelumnya telah disepakati dan…

3 hours ago

Ditemukan Sejumlah Siswa Belum Lancar Membaca

Sekolah rakyat terintegrasi 77 Merauke yang menempati sebagian dari gedung SMKN 2 Merauke di Jalan…

4 hours ago

Pemerintah Harus Hadir Hingga Kampung Terjauh

Menurutnya, masih banyak masyarakat di wilayah pedalaman yang hidup jauh dari pusat pemerintahan dan belum…

4 hours ago

Dua Spesialis Hipnotis di Jayapura Dibekuk

Kedua pelaku yang diamankan masing-masing berinisial DI (38) dan A (28). Penangkapan ini merupakan tindak…

5 hours ago

Pemkab Jayapura Dorong Bandara Sentani Buka Penerbangan Internasional

Bupati Yunus Wonda mengatakan, rapat koordinasi ini diharapkan menjadi langkah awal dukungan bersama antara Pemerintah…

5 hours ago