Categories: SEPAKBOLA DUNIA

Ronaldo Cetak Top Skor dan Antarkan Portugal Menang atas Liechtenstein

Portugal terus menunjukkan dominasinya di Kualifikasi Euro 2024 setelah berhasil mengalahkan Liechtenstein dengan skor 2-0 pada matchday ke-9.

Meskipun hanya sanggup menang dengan selisih dua gol, tim asuhan Roberto Martinez berhasil mempertahankan kemenangan beruntun dalam sembilan pertandingan.

Dilansir dari abola.pt pada Jumat (17/11), pertandingan gelar di Rheinpark Stadium pada Jumat (17/11) pukul 02.45 WIB

Tuan rumah, yang seringkali menjadi lumbung gol di kompetisi Eropa, berhasil menahan imbang Portugal tanpa gol di babak pertama.

Di babak kedua, Cristiano Ronaldo dan João Cancelo menyelamatkan Portugal dari hasil imbang yang memalukan

Ronaldo mencapai pencapaian indah dengan mencetak gol kesepuluhnya dalam kualifikasi Euro, sejajar dengan Romelu Lukaku sebagai pencetak gol terbanyak.

Portugal memuncaki klasemen Grup J dengan raihan 27 poin, melanjutkan kampanye terbaik mereka dalam Kualifikasi Euro 2024.

Page: 1 2 3

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos
Tags: Euro 2024

Recent Posts

Tan Wie Long: Ini Penghargaan Sekaligus Tanggungjawab

Ia tak menampik bahwa Indonesia masih menghadapi sejumlah persoalan terkait pelanggaran HAM yang belum sepenuhnya…

13 hours ago

Menteri Natalius Jangan Terlalu Bangga

Indonesia menjadi Presiden Dewan HAM adalah sebuah hal yang lumrah. Dimana lima region lainnya dibelahan…

14 hours ago

Evan Soumilena Dukung Turnamen Sepak Bola Antar Satker Polda Papua

Evan Soumilena dikenal sebagai pemain Tim Nasional Futsal Indonesia yang aktif membela Indonesia di berbagai…

18 hours ago

Polres Tolikara Perkuat Kamtibmas Lewat Patroli Pagi

Kegiatan patroli menyasar sejumlah titik pusat aktivitas masyarakat, seperti pertokoan, kios pedagang, serta ruas jalan…

19 hours ago

Sat Binmas Polres Mamberamo Tengah Sambangi Tokoh Pemuda Kobakma

Dalam pertemuan tersebut, Iptu Wilhelma Kurut menyampaikan keprihatinan atas maraknya penyakit masyarakat di kalangan pemuda,…

20 hours ago

Sertifikat Juara Lomba Bidang Seni Bisa Jadi Nilai Tambah Saat SPMB

Tujuan dari ketentuan ini adalah untuk menciptakan mekanisme seleksi yang lebih objektif, terstandar, dan adil,…

21 hours ago