Categories: SEPAKBOLA INDONESIA

Patrick Kluivert Isyaratkan Rotasi Pemain Timnas Indonesia Kontra Jepang

Pemain kelahiran Mataram, Lombok itu mendapatkan kewarganegaraan Indonesia pada Maret 2025 lalu. Ia datang dengan rekam jejak yang mentereng di sepak bola Eropa sebagai mantan kiper Venezia, Juventus, hingga Inter Milan.

Emil yang memiliki darah keturunan Indonesia dari ayahnya ini unggul dalam refleks cepat dan duel individu. Hal tersebut ditunjukkannya ketika melakukan penyelamatan berharga di laga melawan Tiongkok.

Patrick Kluivert memiliki pilihan penjaga gawang dengan kualitas yang merata. Hal tersebut dapat menguntungkannya untuk partai melawan tim elite seperti Jepang.

Dalam sesi jumpa pers jelang laga, pelatih asal Belanda itu mengisyaratkan untuk melakukan pergantian di sebelas pertama. Belum diketahui apakah posisi kiper juga akan menjadi pos yang diubahnya.

Namun, dirinya mengungkapkan perubahan akan tetap dilakukan dengan mendasarkan pada kebutuhan tim dan melihat kondisi lawan.

“Kita lihat saja besok. Mungkin saja ada perubahan. Saya belum bisa bilang berapa pemain yang akan diganti atau apakah akan diganti. Tentu kami sudah pelajari laga Jepang melawan Australia,” ungkapnya.(*/JAWAPOS)

Page: 1 2

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos

Recent Posts

ICW Soroti Lemahnya Pengawasan dan Buruknya Tata Kelola PartaiICW Soroti Lemahnya Pengawasan dan Buruknya Tata Kelola Partai

ICW Soroti Lemahnya Pengawasan dan Buruknya Tata Kelola Partai

ICW mencatat, belum genap satu tahun masa jabatan pemerintahan daerah hasil pemilihan terakhir, sudah terdapat…

1 day ago

MRP Merasa “Ditinggalkan’

Nerlince menegaskan, hingga kini MRP tidak pernah mendapatkan data resmi mengenai jumlah maupun identitas investor…

1 day ago

Pemkab Jayapura Fokus Dorong Pemekaran Wilayah Grime Nawa

Bupati Jayapura Yunus Wonda mengatakan, pemekaran Grime Nawa merupakan komitmen pemerintah daerah yang akan diperjuangkan…

1 day ago

Anggap Protes MBG Hanya Karena Khawatir

Angka yang sejatinya bisa memperbaiki wajah pendidikan Indonesia ketimbang berkutat dengan program yang terkesan hanya…

1 day ago

16 Adegan Diperagakan, Dalam Rekonstruksi Pembunuhan Ojol

Kegiatan tersebut dipimpin oleh penyidik Sat Reskrim Polres Jayapura dan disaksikan oleh Jaksa Penuntut Umum…

1 day ago

Satu Markas OPM Berhasil Diduduki TNI

Dia menyebutkan jika patroli keamanan ini dilaksanakan untuk menindaklanjuti ancaman bersenjata yang mengganggu stabilitas keamanan…

1 day ago