Categories: METROPOLIS

Kapasitas Pilar-pilar Sosial Diperkuat

   Sekjen juga menitipkan beberapa hal seperti regenerasi Tagana, teman-teman tahap 2 harus try out, dan memfasilitasi akomodasi calon peserta seleksi PPPK Tahap 2. Para pilar-pilar sosial baik Pendamping PKH, Pendamping Rehsos, TKSK, dan Tagana menyampaikan berbagai aspirasi, harapan, dan permintaan kepada Sekjen Kemensos.

   “Saya harap semangat kegotongroyangan kita kedepannya semakin meningkat guna untuk menjesahtrakan masyarakat,” pesan Ricko.

   Sementara itu,  Ia dengan Asisten Vice President Bank Mandiri, Asmorohadi D.S menyerahkan bantuan sebesar Rp 50 juta. Bantuan kearifan lokal ini diserahkan kepada Forum Masyarakat Wani, Desa Holtekamp, Kecamatan Muara Tami, Kota Jayapura, Papua. “Dalam waktu dekat ini, penyaluran bansos melalui PT Pos akan segera dimulai,” bebernya.

   Sementara itu Kepala BBPPKS Jayapura John Herman Mampioper, mengatakan penguatan dan pengarahan dari sekjen terkait tugas kerja serta arahan diakhir tahun bisa menjadi kekuatan bagi mereka terutama mengakhiri tugas kerja di akhir tahun 2024 dan menjadi semangat baru dalam rangka memasuki tahun baru 2025.

   “Kami sangat apresiasi karena di akhir tahun ini Sekjen datang memberikan penguatan kapasitas tentunya eengan ini kami akan lebih memacu untuk bekerja keras guna mensejahtrakan masyarakat,” pungkasnya (rel/tri)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

 

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Meski Hakim Terbatas, Namun Tangani Perkara Paling Banyak di Seluruh Indonesia

Pengadilan Militer III-19 Jayapura sebagai salah satu penyelenggara peradilan di tingkat pertama mempunyai tugas untuk…

2 days ago

Kejari Merauke Lelang Sejumlah Barang Rampasan Tindak PIdana Umum

Kepala Kejaksaan Negeri Merauke Dr. Paris Manalu, SH, MH, didampingi Kepala Seksi Pemulihan Aset Arief…

2 days ago

Wali Kota Pastikan Seluruh OPD Definitif Januari Ini

Saat ini, Pemerintah Kota Jayapura telah melantik sebanyak 26 pimpinan OPD sebagai pejabat definitif. Namun…

2 days ago

Penumpang Lebih Banyak yang Berangkat daripada yang Turun di Merauke

Plt Kepala PELNI Cabang Merauke Sandi mengungkapkan, KM Tatamailau yang tiba dan sandar di Dermaga…

2 days ago

ASN Tidak Disiplin, Gaji dan TPP Ditahan

Untuk itu, Rustan Saru meminta Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Jayapura agar segera melakukan evaluasi menyeluruh…

2 days ago

Merauke Jadi Tuan Rumah Sidang Musyawarah Pekerja Lengkap PGI

Ketua Panitia Pelaksana Soleman Jambormias didampingi Wakil Ketua dan Sekretaris Panitia kepada wartawan mengungkapkan, Sidang…

2 days ago