Categories: PEGUNUNGAN

Usai Sertijab, Bupati Jayawijaya Beberkan Permasalahan Daerah

WAMENA– Usai tiba di Wamena, Bupati dan Wakil Bupati Jayawijaya Athenius Murib dan Ronny Elopere, langsung melakukan serah terima jabatan dengan  PJ Bupati Jayawijaya di hadapan anggota dewan yang terhormat, muspida dan kepala OPD Selasa (4/3) kemarin.

Bupati Jayawijaya Athenius Murib menyatakan usai dilantik 20 Februari lalu oleh Presiden RI di Jakarta, oleh karena itu ia berterima kasih kepada seluruh masyarakat Jayawijaya yang telah memberikan kepercayaan kepadanya untuk menjadi Bupati dan Wakil Bupati Jayawijaya dan tim berlapis pemenangan MURNI, partai pengusung.

“Kita saatnya kita bersatu untuk menyukseskan agenda negara membangun Kabupaten Jayawijaya yang kita cintai ini ditengah kebijakan efisiensi anggaran, berdasarkan instruksi presiden nomor 1 tahun 2025 tentang efisiensi anggaran dalam pelaksanaan anggaran yang ada dalam APBN maupun APBD,”katanya.

Menurutnya, Kabupaten Jayawijaya merupakan ibu kota provinsi Papua Pegunungan berdasarkan undang-undang nomor 16 tahun 2022. Kabupaten ini dibentuk berdasarkan undang-undang nomor 12 tahun 1969 tentang pembentukan provinsi Irian Barat yang telah berusia kurang lebih 68 tahun  namun masih banyak persoalan dan tantangan yang harus diselesaikan bersama.

Page: 1 2

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos

Recent Posts

Timika Tegang, Jalan Utama Diblokade

Berdasarkan informasi, aksi blokade jalan ini dilakukan oleh keluarga korban atas kasus pembunuhan terhadap korban…

5 hours ago

Isu Presiden Prabowo bakal Reshuffle Kabinet Menguat

Tak hanya itu muncul juga nama Wakil Ketua Komisi I DPR RI Budisatrio Djiwandono yang…

6 hours ago

Masih Menjadi Tanggungjawab Pelni

Beberapa penumpang KM Gunung Dempo yang masuk ke Pelabuhan Jayapura kedapatan dipengaruhi minuman keras bahkan…

7 hours ago

Di Balik Populernya Junk Food, Ini Dampak Bagi Kesehatan Tubuh

Junk food tersedia dalam berbagai jenis produk makanan dan minuman seperti makanan ringan, soda, gorengan,…

8 hours ago

Fenomena Curhat ke AI di Kalangan Anak Muda, Apa Alasannya?

Berdasarkan laporan Jawa Pos yang bersumber dari Survei Snapcart pada April 2025, menunjukkan bahwa 58…

9 hours ago

Gerd Mengintai Anak Muda, Dokter Ungkap Cara Sederhana Kurangi Risikonya

Gerd (Gastroesophageal Reflux Disease) merupakan kondisi kronis ketika asam lambung naik kembali ke kerongkongan (esofagus)…

10 hours ago