Categories: FEATURES

Fokus Tingkatkan SDM Kembangkan Pariwisata di Bumi Kenambai Umabi

Bagi para penyelam, perairan Jayapura menawarkan sebuah museum sejarah bawah laut yang memukau. Selain keindahan terumbu karang yang sehat, terdapat peninggalan era Perang Dunia II, yaitu bangkai pesawat yang tenggelam di kedalaman 10-20 meter di sekitar Kampung Bukisi atau Maruway.

Lebih dari itu, laut Jayapura adalah rumah bagi spesies langka yang memicu kekaguman, seperti ikan pari manta dengan ukuran mencapai lebih dari dua meter dan hiu wobbegong.
Dari Konservasi Hingga Kontribusi bagi Bumi Kenambai Umbai Komitmen PDA tidak berhenti pada edukasi SDM dan promosi wisata. Mereka juga menjadi penjaga setia “Bumi Kenambai Umbai” (sebutan lain Kabupaten Jayapura).

Secara berkala, tim PDA dan anak-anak muda binaan mereka melakukan aksi nyata konservasi. Mulai dari membersihkan sampah di pantai, pesisir pantai, dan bawah laut, hingga menanam terumbu karang baru dan menghutankan kembali kawasan pesisir.

Di tengah potensi besar yang tersimpan, Papua Diving Academy menanamkan pesan nyata bahwa pariwisata yang berkelanjutan haruslah berakar pada keaslian, dikelola oleh pemiliknya, dan senantiasa menjadi penjaga alamnya. Mereka membuktikan, laut biru Jayapura adalah masa depan yang dijaga oleh tangan-tangan lokal yang terlatih. (*/wen)

 

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2 3

Juna Cepos

Recent Posts

Propam Polres Jayawijaya Gelar Gaktiplin

Kapolres Jayawijaya melalui Plt. Kasie Propam Aiptu Frans Risamau hari ini dilakukan Gaktiplin bagi setiap…

21 hours ago

Pertemuan Presiden Prabowo dengan Raja Charles III

“Bapak Presiden bertemu dengan Raja Charles ke-3. Kemudian intinya adalah ada kerja sama dan komitmen…

22 hours ago

Pemkab Jayawijaya Bakal Dorong Aturan LMA Jadi Perda

Bupati Jayawijaya Atenius Murib, SH, MH menyatakan masalah saling serang diantara masyarakat yang dipicu dari…

22 hours ago

Cerita Keluarga saat Ikut Pencarian Deden Maulana di Makassar

Hilman mengaku selama di Makassar mendapatkan pelayanan terbaik dan informasi-informasi yang akurat. Dia juga mengaku…

23 hours ago

BGN Dorong Sektor Pertanian Jayawijaya Untuk Dukung Program MBG

Ketua Kelompok SPPG Papua Pegunungan Wahyu Adi Pratama di Wamena, Selasa, mengatakan sektor pertanian dan…

23 hours ago

Tim DVI Identifikasi Jenazah Pegawai KKP Deden Maulana

Kabid Humas Polda Sulsel Kombes Didik Supranoto mengkonfirmasi identitas korban. Jenazah berusia 43 tahun itu…

24 hours ago