Categories: BERITA UTAMA

Yakin Tak Ada Misi Khusus

JAYAPURA – Kunjungan Wakil Presiden Republik Indonesia, Gibran Rakabuming Raka pada Rabu dan Kamis (17–18/9) di Propinsi Papua memicu banyak spekulasi dari kalangan masyarakat.

Ini lantaran jadwal kunjungan dari orang nomor dua Indonesia itu bertepatan dengan sidang putusan perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Pemungutan Suara Ulang (PSU) gubernur dan wakil gubernur Papua atau sidang putusan Perkara Nomor 328/PHPU.GUB-XXIII/2025 yang di jatwalkan hari ini, Rabu (17/9).

Tak sedikit yang menilai kunjungan dari wakil presiden tersebut mempunyai misi khusus, salah satu diantaranya untuk meredamkan suasana di tengah tinginya tensi politik di Papua. Menanggapi itu, Dosen Hukum Stikom Semarang sekaligus Pengamat Kebijakan Publik Methodius Kossay menyebut kunjungan wapres ke Papua merupakan hal yang biasa. Hanya kebetulan bertepatan dengan waktu pengumuman.

Sebutnya tujuan keadatangan wapres di Papua merupakan tugas dinas untuk meninjau secara langsung dan lebih dekat dengan masyarakat mengenai situasi dan kondisi di Papua.

“Kunjungan Wapres ini merupakan kunjungan perdana sejak dilantik pada 20 Oktober 2024 lalu. Patut diapresiasi mengingat kondisi Papua yang masih diselimuti kompelksitas persoalan,” kata Methodius dalam keterangan tertulisnya.

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Bisa Jadikan Postingan Sebagai Alat Kontrol

Masyarakat dengan cepat menyebarkan informasi melalui akunnya masing-masing untuk memobilisasi dan menarik dukungan publik dalam…

4 hours ago

Pelajar Keluyuran Bakal Diangkut Satpol PP

Menurutnya, pengawasan ekstra sangat diperlukan guna mencegah terjadinya perilaku menyimpang yang dapat merugikan pelajar itu…

5 hours ago

Kontak Tembak di Yuguru, Satu Prajurit Gugur

Menurut Jubir TPNPB-OPM, Sebby Sembom  serangan dilakukan oleh pasukan TPNPB Kodap III Ndugama Derakma di…

17 hours ago

Kemungkinan Besar Pemain Asing Tidak Diubah

Coach RD sepertinya masih yakin dengan Matheus Silva, Arthur Vieira dan Takuya Matsunaga untuk mengisi…

18 hours ago

Merauke Dilanda Cuaca Ekstrim, BMKG Keluarkan Peringatan Dini

‘’Penyebabnya apa? karena di bulan Januari sudah masuk penghujan di Papua Selatan kemudian ada daerah…

19 hours ago

Persipura Terus Perkuat Pertahanan

Juru taktik Persipura, Rahmad Darmawan mengatakan bahwa dua laga away ini sangat penting bagi mereka…

19 hours ago